Ma Chengyuan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sapnor (bicara | kontrib)
Penambahan konten.
Sapnor (bicara | kontrib)
Perbaikan konten.
Baris 6:
 
== Awal kehidupan dan karier ==
Ma Chengyuan lahir pada tahun 1927 di [[Shanghai]]. Pada tahun 1946, ia bergabung dengan salah satu gerakan bawah tanah [[Partai Komunis Tiongkok]]<ref name="oneill">{{Cite news|title=Mystery surrounds the death of saviour of art treasures|first=Mark|last=O'Neill|url=http://www.scmp.com/article/480927/mystery-surrounds-death-saviour-art-treasures|work=South China Morning Post|date=7 AugustAgustus 2012|access-date=13 September 2013|language=en}}</ref> dan lulus dari Departemen Sejarah [[Universitas Daxia]] di Shanghai, pendahulu [[Universitas Normal Tiongkok Timur]], pada tahun 1951. Ia bekerja di Departemen Pendidikan Pemerintah Kota Shanghai sebelum bergabung dengan [[Museum Shanghai]] pada tahun 1954.<ref name="wenwu">{{Cite web|url=http://www.wenwuchina.com/news/zhuanti/detail/201303/28/4652.shtml|title=|last=|first=|date=28 MarchMaret 2013|website=|publisher=Wenwu China|language=Chinesezh|script-title=zh:马承源|trans-title=Ma Chengyuan|access-date=12 September 2013}}</ref> Pada awalnya, Ma ditugaskan menjadi pengelola dan sekretaris Partai Komunis museum, namun mengundurkan diri dari jabatan politiknya pada tahun 1956 untuk memusatkan perhatiannya pada karya-karya pendidikan,<ref>{{Cite news|url=http://news.xinhuanet.com/collection/2004-10/10/content_2070580.htm|script-title=zh:青铜的诱惑 杨澜访谈马承源|trans-title=TheDaya LureTarik of BronzesPerunggu - Wawancara Yang Lan's interview withdengan Ma Chengyuan|work=Xinhua|language=Chinesezh|date=10 OctoberOktober 2004|access-date=5 MarchMaret 2014|title=|last=|first=}}</ref> kemudian menjadi direktur departemen penelitian perunggu.
 
== Revolusi Kebudayaan ==
Seiring dengan meledaknya [[Revolusi Kebudayaan]] pada 1966, Ketua [[Mao Zedong]], menyerukan pemusnahan [[Empat Lama]] dan [[Pengawal Merah]] remaja pun memasuki rumah-rumah rakyat untuk menghancurkan peninggalan-peninggalan zaman Tiongkok prakomunis. Kolektor-kolektor Shanghai yang sudah putus asa mencari perlindungan untuk barang-barang kunonya di Museum Shanghai dan Ma tidur di kantornya untuk mengangkat panggilan telepon dan menyuruh pegawai museum menyelamatkan barang-barang kuno setiap saat.<ref name="nyt">{{cite news|url=https://www.nytimes.com/2004/10/15/arts/15ma.html|title=Ma Chengyuan, 77, President of Shanghai Museum, Dies|newspaper=New York Times|date=15 OctoberOktober 2004|accessdate=9 September 2013|last=|first=|work=|language=en}}</ref><ref name="becker">{{cite news|url=http://gotheborg.com/qa/mrma.shtml|title=Ma Chengyuan and the creation of Shanghai Museum|first=Jasper|last=Becker|newspaper=South China Morning Post|date=3 JanuaryJanuari 2001|accessdate=12 September 2013|work=|language=en}}</ref>
 
Pada awalnya, Ma menjauhkan Pengawal Merah dari museum dengan menyamari pegawai-pegawainya sebagai Pengawal Merah palsu dan melindungi peninggalan-peninggalan dengan mengecat slogan-slogan Maois di etalase museum.<ref name="nyt" /><ref name="becker" /> Namun demikian, beberapa pegawainya sendiri terbawa oleh semangat revolusioner. Sebuah faksi ekstremis yang berisikan pegawai museum menangkap Ma bersama pejabat senior lainnya dan memenjarakannya di gudang selama sembilan bulan.<ref name="becker" /> Dalam rangka memaksa para pejabat untuk mengaku bahwa mereka "pengkhianat", para ekstremis berulang kali mengangkat mereka dan menjatuhkan mereka ke lantai marmer.<ref name="nyt" /><ref name="becker" /> Beberapa rekan Ma tewas. Ma selamat dari penyaksaan dan dikirim ke kamp kerja di Provinsi Hubei selama lima tahun.<ref name="becker" />