Seni dekoratif: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
 
[[Berkas:CelliniExhibition.jpg|jmpl|ka|Ekshibisi Cellini.]]
'''Seni Dekoratif''' disebut juga '''Seni Ornamen''' adalah dekorasi yang digunakan untuk memperindah dari sebuah [[bangunan]], [[tembok]] atau objek-objek tertentu. Ornamen arsitektural dapat dilukis atau diukir dari [[batu]], [[kayu]] atau [[logam mulia]] dibentuk dengan [[plester]] atau [[tanah liat]] yang terkesan kepermukaan sebagai [[ornamen (arsitektur)|ornamen]] dalam [[seni terapan]] lainnya.
Baris 5 ⟶ 4:
Berbagai gaya seni dekoratif dan [[motif]] telah dikembangkan untuk [[lukisan]], [[mural]], [[relief]][[patung]], [[arsitektur]] dan seni terapan, termasuk [[tembikar]], [[mebel]], [[keramik]], [[logam]], [[tekstil]], [[kertas]], [[dinding]] dan benda-benda lain.
 
== Lihat juga ==
* [[Ragam hias]]
* [[Ornamen (arsitektur)]]