Asymmetric digital subscriber line: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
LabdajiwaBot (bicara | kontrib)
k Ethernet → Eternet
Baris 17:
ADSL memiliki bermacam-macam kecepatan akses, tergantung jenis [[router]], [[USB]], dan perangkat lain yang ada di dalamnya. Misalnya ada yang dapat dipakai untuk dua komputer dengan menggunakan sambungan USB, tetapi ada juga yang dapat digunakan untuk empat komputer dengan koneksi [[LAN]]. Lebih baik memilih modem ADSL yang terdapat tombol ''on'' dan ''off'', supaya dapat mengatur penggunaan koneksi sebanyak yang kita butuhkan dan menghemat biaya koneksi yang digunakan. Terlebih di Indonesia masih menggunakan penghitungan waktu atau banyaknya ''[[bandwidth]]'' yang digunakan.
 
Hal penting lain yang dimiliki oleh modem ADSL adalah adanya lampu indikator yang berguna mengetahui jalannya proses koneksi yang terjadi. Umumnya lampu yang ada pada modem ADSL adalah lampu PPP, power, dan DSL. Ada juga lampu tambahan bila kita menggunakan koneksi EthernetEternet dan USB.
 
Dari tiga lampu indikator yang ada pada modem, yang terpenting adalah lampu [[PPP]] dan [[DSL]]. Lampu DSL menunjukkan koneksi sudah terhubung dengan baik pada ''line''. Sementara lampu PPP menunjukkan adanya arus data ketika seseorang melakukan ''browsing''.