Stasiun Banyuwangi Kota: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jadwal keberangkatan kereta Tawang Alun menuju Stasiun Banyuwangi Ketapang
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 35:
| cs = Ya
}}
'''Stasiun Banyuwangi Kota (BWI)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas I yang terletak di [[Bakungan, Glagah, Banyuwangi]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +82 m ini termasuk [[Daerah Operasi IX Jember]] dan merupakan stasiun kereta api yang letaknya paling dekat dengan wilayah [[Banyuwangi, Banyuwangi|ibu kota Kabupaten Banyuwangi]].
 
Stasiun ini baru dioperasikan pada tahun [[1985]] bersamaan dengan selesainya pembangunan jalur kereta api [[Stasiun Kabat|Kabat]]-[[Stasiun Banyuwangi Baru|Banyuwangi Baru]]. Stasiun ini memiliki tiga jalur kereta api dengan jalur 2 sebagai sepur lurus.
Baris 178:
== Galeri ==
<gallery>
Berkas:Smokingareasignstakarangasem.jpeg|Tanda area merokok dalam tiga bahasa: [[Bahasa Indonesia|Indonesia]], [[Bahasa Inggris|Inggris]], dan [[Bahasa Osing|Osing]]
Berkas:Peron Karangasem.jpg|Peron Stasiun KarangasemBanyuwangi Kota
</gallery>