Gunung Putri, Lembang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
DriftingPangea (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
DriftingPangea (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 1:
{{Infobox mountain|name=Gunung Putri|photo=Gunung Putri Lembang 02.jpg|photo_caption=Pemandangan dari puncak Gunung Putri.|elevation=1.587 mdpl|prominence=|coordinates=|topo=|type=|age=|last_eruption=|first_ascent=|easiest_route=|location=[[Kabupaten Bandung Barat]], [[Jawa Barat]], Indonesia}}'''Gunung Putri Lembang''' adalah salah satu pegunungan yang terletak di [[Lembang, Bandung Barat|kecamatan Lembang]], [[Kabupaten Bandung Barat]]. Gunung ini berlokasi di Desa Cihideung yang lokasinya tidak jauh dari [[Gunung Tangkuban Parahu]]. Gunung Putri Lembang merupakan salah satu tempat wisata di Lembang yang berupa sebuah bukit yang arealnya banyak ditumbuhi dengan rumput dan pohon kecil lainnya yang ditengahnya terdapat sebuah Tugu bernama [[Tugu Sespim]].<ref>{{Cite web|url=https://tempatwisatadibandung.info/gunung-putri-lembang-bandung/|title=Gunung Putri Lembang - Antara Sejarah, Misteri & Eksotisme|date=2015-11-23|website=Tempat Wisata di Bandung|language=id-ID|access-date=2019-10-24}}</ref>
 
Kawasan hutan Gunung Putri Lembang dibina langsung oleh Perum Kesatuan Pemangkunan Hutan (KPH) Bandung Utara sejak 28 juni 2016.<ref>{{Cite web|url=https://kumparan.com/temali/hiking-santai-untuk-pemula-di-gunung-putri-lembang-1qsIG0SYqIU|title=Hiking Santai untuk Pemula di Gunung Putri Lembang|website=kumparan|language=id-ID|access-date=2019-10-24}}</ref>