Pleistosen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan Link
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Orolenial (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
[[Berkas:Pleistocene north ice map.jpg|jmpl|300px|Keadaan lapisan es di [[kutub utara]] .]]
'''Pleistosen''' adalah suatu [[kala (geologi)|kala]] dalam [[skala waktu geologi]] yang berlangsung antara 2.588.000 hingga 11.500 tahun yang lalu. Namanya berasal dari [[bahasa Yunani]] πλεῖστος (''plestos'', "paling") dan καινός (''kainos'', "baru"). Pleistosen mengikuti [[Pliosen]] dan diikuti oleh [[Holosen]] dan merupakan kala ketiga pada [[periode (geologi)|periode]] [[Neogen]]. Akhir Pleistosen berhubungan dengan akhir [[Paleolitikum|Zaman Paleolitikum]] yang dikenal dalam [[arkeologi]].