Malahayati: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dikembalikan ke revisi 14498550 oleh AABot (bicara): ~. (TW)
Tag: Pembatalan
k Penambahan Kategori
Baris 2:
[[Berkas:Laksamana Keumala Hayati.jpg|jmpl|Laksamana Malahayati]]
 
'''Keumalahayati''', adalah salah seorang perempuan pejuang yang berasal dari [[Kesultanan Aceh]]. Ayahnya bernama Laksamana Mahmud Syah. Kakeknya dari garis ayahnya adalah Laksamana [[Muhammad Said Syah]], putra dari [[Salahuddin dari Aceh|Sultan Salahuddin Syah]] yang memerintah sekitar tahun 1530–1539 M. Adapun [[Sultan Salahuddin Shah|Sultan Salahuddin Syah]] adalah putra dari [[Sultan Ali Mughayat Syah|Sultan Ibrahim Ali Mughayat Syah]] (1513–1530 M), yang merupakan pendiri [[Kerajaan Aceh Darussalam]].<ref>[http://acehpedia.org/Laksamana_Keumalahayati Laksamana Keumalahayati]</ref>
 
Pada tahun 1585–1604, dia memegang jabatan Kepala Barisan Pengawal Istana Panglima Rahasia dan Panglima Protokol Pemerintah dari Sultan Saidil Mukammil Alauddin Riayat Syah IV.<ref>[http://www.kalyanamitra.or.id/kalyanamedia/2/1/kronik2.htm Kronik Perempuan-perempuan Pejuang Aceh di Kalyanamedia]</ref>
Baris 28:
{{indo-bio-stub}}
 
{{Authority control}}
[[Kategori:Kesultanan Aceh]]
[[Kategori:Tokoh Aceh]]
[[Kategori:Bangsawan Aceh]]
[[Kategori:Pahlawan nasional Indonesia]]
[[Kategori:Tokoh dari Aceh Besar]]