Antv: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Yoga Widya 1994 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Yoga Widya 1994 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 85:
Stasiun televisi ini pada mulanya dikhususkan pada pemirsa [[remaja]] (usia 13–25 tahun) dan pernah menyiarkan acara-acara [[MTV Indonesia]] sejak [[1 Mei]] [[1995]] hingga [[31 Maret]] [[2002]] stasiun ini berkembang menjadi stasiun untuk segala usia, sama dengan stasiun televisi yang lain.
 
ANTV berhasil mencatatkan prestasi gemilang di [[Museum Rekor Indonesia]] (MURI) sebagai penyelenggara konser selama 5 [[jam]] yang diselenggarakan awal tahun [[2001]]. Pada tahun [[2004]], [[Media Group]] (induk [[Metro TV]]), melalui [[Media Indonesia]], mulai memasok ANTV untuk mengadakan audisi untuk mega reality drama [[Penghuni Terakhir]]. Karena itulah, iklan promo ANTV dimuat di Media Indonesia sekitar 2004-2005. ANTV juga bekerja sama dengan [[TV7]], ketika ANTV dan TV7 masih dimiliki oleh Bakrie untuk menayangkan [[Liga Djarum]] pada tahun 2005.
 
[[Berkas:Logo antv (2006-2009).svg|150px|jmpl|kiri|ANTV menggunakan logo ini setelah [[STAR TV]] membeli 20% saham ANTV. Digunakan dari [[30 April]] [[2006]] hingga [[19 September]] [[2009]]]]