Poci: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Falconiez (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Borgx (bicara | kontrib)
k Suntingan Falconiez (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Borgxbot
Baris 1:
[[Berkas:Porcelain Teapot.jpg|thumb|Poci dengan motif hiasan bunga.]]
 
'''Poci''' atau '''teko''' adalah suatu wadah yang digunakan untuk menyerangmenjerang daun [[teh]] atau campuran herbal dengan air yang hampir mendidih. Teh dapat ditempatkan dalam kantung [[teh celup]] atau dibiarkan tersebar. Jika dibiarkan tersebar, diperlukan [[saringan teh]] untuk menangkap daun-daun teh di dalam poci sewaktu akan menuang. Poci biasanya memiliki tutup di bagian atasnya untuk tempat memasukkan teh dan air, gagang untung memegangnya, serta cerat untuk menyajikan teh tersebut. Beberapa jenis poci memiliki penyaring terpasang pada bagian ujung sebelah dalam dari cerat tersebut. Kadang dibuat suatu lubang kecil di tutup poci sebagai tempat pembuangan kelebihan udara di dalam poci untuk mencegah percikan sewaktu teh dituangkan.
 
== Pranala luar ==