Peternakan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HaEr48 (bicara | kontrib)
HaEr48 (bicara | kontrib)
Baris 52:
Sebagian penyakit, disebut [[zoonosis]], dapat menular dari hewan ke manusia. Kadang penyakit ini berasal dari hewan liar yang menularkan penyakitnya ke hewan ternak yang memiliki [[keamanan biologi]] rendah. Menjangkitnya [[infeksi virus Nipah]] di Malaysia pada 1999 berasal dari babi yang mengalami kontak dengan [[kalong]] beserta kotoran dan urinnya. Babi ini terkena penyakit yang kemudian menular ke manusia.<ref name=chua>{{cite journal |author1=Chua, K.B. |author2=Chua, B.H. |author3=Wang, C.W. |title=Anthropogenic deforestation, El Niño and the emergence of Nipah virus in Malaysia |journal=The Malaysian Journal of Pathology |volume=24 |issue=1 |pages=15–21 |year=2002 |pmid=16329551}}</ref> Penyakit flu burung [[H5N1]] berasal dari populasi burung liar dan dapat menyebar jarak jauh melalui migrasi burung. Virus ini mudah menyebar ke unggas ternak, dan ke manusia yang hidup dekat unggas tersebut. Penyakit-penyakit lain yang dapat menular ke manusia dari hewan ternak maupun liar adalah [[rabies]], [[leptospirosis]], [[bruselosis]], [[tuberkulosis]], dan [[trikinosis]].<ref name=Norrgren>{{cite book |author1=Norrgren, Leif |author2=Levengood, Jeffrey M. |title=Ecology and Animal Health |url=https://books.google.com/books?id=4KcCZmJTt_QC&pg=PA183 |year=2012 |publisher=Baltic University Press |isbn=978-91-86189-12-9 |pages=103–04}}</ref>
 
[[File:Al-Wasiti-Discussion near a village.jpg|thumb|upright|Gambar pedesaan dengan berbagai hewan ternak: unta, kerbau, ayam, domba, dan kambing, ilustrasi dari [[Yahya bin Mahmud al-Wasiti|Al-WasitiWasithi]]., Irak]]
 
=== Macam-macam hewan ternak ===