Teknik biosistem: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Me iwan (bicara | kontrib)
k →‎top: Perubahan kosmetika
Baris 1:
'''Teknik biosistem''' adalah bidang keteknikan yang mengaplikasikan ilmu biologi, lingkungan, dan pertanian. Teknik biosistem merupakan kelanjutan dari [[teknik pertanian]], dan di [[Eropa]] teknik biosistem sudah mencakup aplikasi biomedis. Di [[Amerika Serikat]], teknik biosistem disebut dengan dengan [[teknik biologis]] atau merupakan bagian dari teknik biologis, dan teknik pertanian, dan aplikasi biomedis tidak termasuk.
 
Cakupan wilayah pembahasan teknik biosistem terdiri dari [[bioenergi]], [[biosensor]], [[teknik ekologis]] dan [[teknik lingkungan|lingkungan]]; [[pertanian lingkungan terpadu]] (''controlled environment agriculture''); pemrosesan pangan, dan keamanan pangan; [[teknik pertanian]] ([[alat dan mesin pertanian|mesin]], [[irigasi]], dan penyimpanan); pemanfaatan, kualitas, dan kuantitas air.