Umar bin Khattab: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 125.161.7.133 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh 110.138.57.132
Tag: Pengembalian
Taan Prof (bicara | kontrib)
k sedikit merapikan
Baris 43:
 
=== Kehidupan di Madinah ===
Pada tahun 622 M, Umar ikut bersama [[Nabi Muhammad]] {{SAW}} dan pemeluk Islam lain [[hijrah|berhijrah]] (migrasi) (ke [[Yatsrib]] (sekarang [[Madinah]])) . Ia juga terlibat pada [[perang Badar]], Uhud, Khaybar serta penyerangan ke Syria. Ia dianggap sebagai seorang yang paling disegani oleh kaum Muslim pada masa itu karena selain reputasinya yang memang terkenal sejak masa pra-Islam, juga karena ia dikenal sebagai orang terdepan yang selalu membela Nabi Muhammad {{saw}} dan ajaran Islam pada setiap kesempatan yang ada bahkan ia tanpa ragu menentang kawan-kawan lamanya yang dulu bersama dia ikut menyiksa para pengikut [[Nabi Muhammad]] {{SAW}}.
 
=== Wafatnya Nabi Muhammad ===