Stasiun Solo Jebres: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 28:
| arsitektur = Indisch
}}
'''Stasiun Solo Jebres (SK){{efn|Penulisan '''Solo Jebres''' untuk stasiun ini bersifat baku. Namun stasiun ini lebih sering ditulis sebagai '''Solojebres''', bukannya Solo Jebres, karena dalam catatan DKA 1950 menuliskan Solojebres.}} (SK){{efn|Singkatan dari Solo Kasunanan, nama awal stasiun ini tetapi setelah diresmikan, namanya diganti menjadi Solo Jebres.}} ''' ([[Hanacaraka]]: {{jav|ꦱꦼꦠꦱꦶꦪꦸꦤ꧀‌ꦯꦭꦗꦺꦧꦿꦺꦱ꧀}}, ''Sêtasiyun Sala Jèbrès''), atau yang dikenal masyarakat sebagai '''Stasiun Jebres''', merupakan [[stasiun kereta api]] kelas I yang terletak di [[Purwodiningratan, Jebres, Surakarta]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +97 m ini termasuk dalam [[Daerah Operasi VI Yogyakarta]].
 
Sebelum [[Stasiun Purwosari]] digunakan sebagai perhentian kereta api jarak jauh, semua kereta api kelas ekonomi yang melintasi jalur [[Stasiun Yogyakarta|Yogyakarta]]-[[Kota Surakarta|Solo]], [[Kota Semarang|Semarang]]-[[Kota Surakarta|Solo]], dan [[Kota Surakarta|Solo]]-[[Kota Madiun|Madiun]] berhenti di stasiun ini. Namun, sejak 1 Februari 2014 tidak ada lagi kereta api yang beterminus di stasiun ini. Semua perjalanan kereta api yang melayani stasiun ini dialihkan ke [[Stasiun Purwosari]] dan [[Stasiun Solo Balapan|Solo Balapan]], sedangkan Stasiun Solo Jebres dijadikan sebagai pemberhentian kereta api penumpang yang berjalan dari dan ke arah [[Stasiun Semarang Tawang|Semarang]].<ref>{{Cite web|url=http://jateng.tribunnews.com/2014/02/01/tak-lagi-berangkatkan-kereta-api-jebres-jadi-kawasan-wisata-bersejarah|title=Tak Lagi Berangkatkan KA, Stasiun Jebres Jadi Kawasan Wisata Bersejarah|date=2014-02-01|website=Tribun Jateng|language=id-ID|access-date=2019-01-29}}</ref>