Komando Daerah Militer XIII/Merdeka: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ahmad.baddawi (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Ahmad.baddawi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 25:
Berdasarkan Keputusan [[Kepala Staf Angkatan Darat]] Nomor Keputusan 33 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Pengesahan Kodam XIII/Merdeka berikut satuan jajarannya, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) [[Mulyono|Jenderal TNI Mulyono]] meresmikan Kodam XIII/Merdeka, bertempat di Lapangan Upacara Makodam XIII/Merdeka, [[Kota Manado]], [[Sulawesi Utara]]. Upacara peresmian Kodam XIII/Merdeka juga diikuti dengan upacara pelantikan [[Ganip Warsito|Mayor Jenderal TNI Ganip Warsito, SE., MM]] sebagai Pangdam XIII/Merdeka. Seiring diaktifkannya kembali Kodam XIII/Merdeka yang pernah berdiri pada tahun 1957 dan dinonaktifkan kembali pada tanggal 12 Februari 1985 melalui SK No: Skep/131/11/1985 tentang likuidasi kodam dan [[Kodam XIV/Hasanuddin]] menjadi [[Kodam VII/Wirabuana]].<ref>{{cite web|url=http://www.beritasatu.com/nusantara/405646-kasad-resmikan-kodam-xiiimerdeka.html|title=Kasad Resmikan Kodam XIII/Merdeka|publisher=|accessdate=2 Desember 2017}}</ref><ref>{{cite web|url=http://manadoline.com/kodam-xiii-merdeka-diresmikan-olly-hari-ini-terukir-sejarah-baru-di-sulut/|title=Kodam XIII Merdeka Diresmikan, Olly: Hari Ini Terukir Sejarah Baru di Sulut - Manado Line|website=manadoline.com|accessdate=2 Desember 2017}}</ref><ref>{{cite web|url=https://news.detik.com/berita/d-3398567/2-kodam-diresmikan-merdeka-di-manado-dan-kasuari-di-papua-barat|title=2 Kodam Diresmikan, Merdeka di Manado dan Kasuari di Papua Barat|first=Elza Astari|last=Retaduari|publisher=|accessdate=2 Desember 2017}}</ref>
Dipilihnya tanggal 16 Juni tersebut untuk mengenang peristiwa pendaratan Pasukan TNI yang tergabung dalam Operasi Militer “Merdeka” di Pantai Kema Sulawesi Utara pada Tanggal 16 Juni 1958 pukul 06.00 Wita untuk memadamkan pemberontakan Permesta.<ref>[http://manado.tribunnews.com/2018/07/03/hut-kodam-xiii-merdeka-jatuh-pada-16-juni-inilah-sejarahnya "HUT Kodam XIII Merdeka Jatuh pada 16 Juni"]</ref>
== Pejabat Pangdam ==
----
Saat Bernama Kodam XIII/Merdeka
----
* [[Daniel Julius Somba|Letnan Kolonel Inf. Daniel Julius Somba]] (28 September 1957)
* [[Rukminto Hendraningrat|Letnan Kolonel Inf. Rukminto Hendraningrat]] (17 Februari 1958)
* [[Mursjid|Letnan Kolonel Inf. Mursjid]] (23 September 1958)
* [[Sunarijadi|Letnan Kolonel Inf Sunarijadi]] (14 Oktober 1959)
* [[Sunandar Prijosudarmo|Brigadir Jenderal TNI Sunandar Prijosudarmo]] (17 November 1960)
* [[Sudarmono|Brigadir Jenderal TNI Sudarmono]] (22 Februari 1966)
* [[Kaharuddin Nasution|Brigadir Jenderal TNI Kaharuddin Nasution]] (28 Oktober 1967)
* [[Willy Widjojo Soejono|Brigadir Jenderal TNI Willy Widjojo Soejono]] (23 Maret 1970)
* [[Julius Henuhili|Brigadir Jenderal TNI Julius Henuhili]] (15 Desember 1971)
* [[E.W.P. Tambunan|Brigadir Jenderal TNI E.W.P. Tambunan]] (25 Februari 1974)
* [[Edy Sugardo|Brigadir Jenderal TNI Edy Sugardo]] (8 Januari 1976)
* [[Rudini|Brigadir Jenderal TNI Rudini]] (16 September 1978)
* [[Susanto Wismoyo|Brigadir Jenderal TNI Susanto Wismoyo]] (28 Januari 1981)
* [[Adolf Sahala Rajagukguk|Brigadir Jenderal TNI Adolf Sahala Rajagukguk]] (30 Mei 1983)
* [[Raja Inal Siregar|Brigadir Jenderal TNI Raja Inal Siregar]] (1984-1985)
----
Dibekukan Tahun 1985-2016 kedua kodam di pulau Sulawesi digabungkan menjadi [[Kodam VII/Wirabuana]] yang berkedudukan di [[Makassar]].
----
Saat Kodam XIII/Merdeka diaktifkan kembali:
----
* [[Ganip Warsito|Mayor Jenderal TNI Ganip Warsito]] (10 Oktober 2016 - 3 Maret 2018)
* [[Madsuni|Mayor Jenderal TNI Madsuni]] (3 Maret 2018 - 13 Juli 2018)
* [[Tiopan Aritonang|Mayor Jenderal TNI Tiopan Aritonang, S.Ip.,]] (13 Juli 2018 - Sekarang)
 
== Satuan ==
=== Satuan Badan Pelaksana ===