Aries (astrologi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sahlvahtore (bicara | kontrib)
k Spasi
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Perbaikan
Baris 12:
| Detriment = [[Venus]]
| Exaltation = [[Matahari]]
| Fall = [[saturnusSaturnus]]
}}
'''Aries''' ('''{{Unicode|♈}}''') {{IPAc-en|ˈ|ɛər|iː|z}} (yang berarti "[[Domba]]") adalah rasi [[Zodiak]] pertama, yang mencakup 30 derajat pertama [[bujur langit]] (0°≤ {{math|''λ''}} <30°). Di bawah zodiak tropis, Matahari transit di rasi ini umumnya antara 20 Maret sampai 20 April setiap tahunnya. Durasi waktu ini persis bulan pertama [[Kalender Persia]] ([[Farvardin]]). Di bawah zodiak sidereal, matahari saat transit Aries dari 15 April - 15 Mei (kurang-lebih). Simbol domba yang didasarkan pada [[Chrysomallus]], domba terbang.
 
tergantungTergantung pada sistem yang digunakan., Individuindividu yang lahir pada tanggal tersebut, dapat disebut '' Arian '' atau '' Ariens ''. Aries adalah rasi api pertama di zodiak, rasi api lainnya adalah [[Leo (astrologi)|Leo]] dan [[Sagitarius (astrologi)|Sagitarius]]
 
== Karakteristik ==
Baris 25:
 
Chrysomallus berhasil membawa kabur kedua anak Nephele namun sayangnya Helle jatuh dan meninggal. Chrysomallus kemudian mengantarkan Phrixus ke Colchis, yakni sebuah wilayah di Kaukasia Selatan. Sebagai ganti atas perbuatannya menyelamatkan Phrixus dan Helle, maka Chysomallus meminta Phrixus untuk menggantungkan bulu emasnya di hutan belukar Dewa Perang Ares dan Chrysomallus terbang ke Surga untuk mengurbankan dirinya bagi para Dewa, atas tindakannya yang mengunggah ini Zeus kemudian memberikan Aries sebuah tempat di para bintang sebagai konstelasi Aries.
 
==Referensi==
 
{{reflist}}
 
{{DaftarZodiak}}