Depot minyak: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Kembangkan
Baris 1:
[[Berkas:HK_Shell_depot.JPG|ka|jmpl|353x353px|An oil depot in [[Kowloon]], [[Hong Kong]] around the mid-1980s. The depot was redeveloped into a residential area [[Laguna City]] in the late 80s and early 90s.]]
'''Depot minyak''' (''oil depot'', ''tank farm'') adalah sebuah tempat penyimpanan hasil-hasil [[minyak]] sebelum kemudian diantarkan kepada pengguna/pembelinya atau ke tempat penyimpanan yang lebih lanjut. Depot minyak umumnya terletak dekat [[kilang minyak|kilang-kilang minyak]] atau di tempat di mana tanker-tanker yang berisi hasil minyak dapat mengeluarkan muatannya.
[[Berkas:McMurdo_Station,_tank_farm,_Antarctica.jpg|jmpl|Tank farm at [[McMurdo Station]], Antarctica]]
'''Depot minyak''' atau '''terminal bahan bakar minya (TBBM)''' adalah fasilitas industri yang berfungsi untuk menyimpan minyak bumi dan [[petrokimia]] dan dari situlah [[produk minyak bumi]] diangkut ke konsumen maupun pabrik lain. Depot minyak memiliki tangki-tangki penyimpanan, dapat di atas maupun di bawah tanah, dan ''gantry crane'' untuk menyalurkan minyak.
 
Umumnya depot minyak berlokasi di dekat [[kilang minyak]] atau pada tempat kapal tangker dapat membongkar-muat minyak. Depot minyak dapat dihubungkan dengan [[Pipa (saluran)|jalur pipa]] yang dapat disalurkan lagi ke truk tangki, gerbong ketel, maupun jaringan pipa bawah tanah
Kebanyakan [[bandar udara]] juga mempunyai depot minyak tersendiri di mana bahan bakar udara disimpan sebelum diisi ke dalam ''tank'' bahan bakar pesawat.
 
Kebanyakan depot minyak memiliki truk tangki yang mendistribusikan minyak ke konsumen melalui [[Stasiun pengisian bahan bakar|SPBU]].
{{Industri-stub}}
 
Hal yang perlu diperhatikan dalam pengoperasian depot minyak adalah harus menjamin kesehatan, keselamatan kerja, dan lingkungan.
[[Kategori:Minyak]]
 
Perlindungan dari kebakaran harus diperhatikan, khususnya bila berinteraksi dengan [[bensin]] dan [[avtur]].
 
== Kepemilikan ==
Terdapat tiga kepemilikan depot minyak:
 
* Milik satu perusahaan. Perusahaan minyak memiliki dan mengoperasikan sendiri depot minyak tersebut
* Patungan, bila ada dua perusahaan turut serta mengoperasikan depot minyak.
* Independen, bila depot minyak tidak dimiliki oleh perusahaan minyak tetapi dimiliki oleh pihak lain yang mengenakan biaya atas penyimpanan minyak. Royal [[Vopak]] dari Belanda merupakan contoh perusahaan yang mengoperasikan 80 depot minyak independen di 30 negara.<ref>http://www.vopak.com/business_segments/storage/142_tank_terminal.php</ref>
 
=== Bandar udara ===
Bandar udara juga dapat memiliki sebuah terminal khusus untuk penyimpanan avtur. Bahan bakar ini diangkut dari depot avtur ke pesawat menggunakan truk tangki atau lewat sistem hidrant.
 
== Referensi ==
{{reflist}}{{Industri-stub}}
[[Kategori:Produksi minyak bumi]]