Hermann Göring: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Pada Masa Reich Ketiga: kesalahan pengetikan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k ←Suntingan 112.215.173.239 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh LaninBot
Tag: Pengembalian
Baris 69:
 
== Pada Masa Reich Ketiga ==
Pada tahun 1933, ia diangkat menjadi Menteri Dalam Negeri Prusia dalam kabinet Hitler. Ia adalah satu-satunya anggota Partai Nazi yang dipilih oleh Hitler untuk masuk dalam kabinetnya karena ia dianggap sebagai orang yang bertanggung jawab dalam insiden Kebakaran Gedung Reichstag pada Februari 1933. Pada tahun yang sama, ia menjadi Menteri Dalam Negeri dan berpangkat militer Mayor Jenderal setelah Hitler menjadi diktator Jerman. Dia kemudian ditunjuk sebagai Perdana Menteri Prusia dan Komisaris Angkatan Udara. Pada tahun 1935 Göring menjabat sebagai Reichsluftfahrt-minister. Pada tahun 1938 Göring diangkat menjadi General First MarshallGeneralfeldmarschall di Luftwafe.
 
== Dinas di Luftwaffe ==