The Jungle Book 2: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
LaninBot (bicara | kontrib)
k namun (di tengah kalimat) → tetapi
Baris 17:
|preceded_by = ''[[The Jungle Book (film tahun 1967)|The Jungle Book]]'' (1967)
}}
'''''The Jungle Book 2''''' adalah sebuah [[film animasi]] yang diproduksi [[Disney Toon Studios]]. Film ini dibuat di [[Sydney, Australia]] dan diedarkan oleh [[Walt Disney Pictures]] dan [[Buena Vista Distribution]]. Versi layar lebar untuk [[bioskop]] dari film ini mulai beredar di [[Prancis]] pada [[5 Februari]] [[2003]], dan diedarkan di [[Amerika Serikat]] pada [[14 Februari]] [[2003]]. Film ini merupakan [[sekuel]] dari film ''[[The Jungle Book (film tahun 1967)|The Jungle Book]]'' produksi tahun [[1967]]. Bintang cilik [[Haley Joel Osment]] mengisi suara [[Mowgli]] sementara suara [[Baloo]] diisi oleh [[John Goodman]]. Film ini awalnya diproduksi sebagai film yang diedarkan langsung sebagai video, namuntetapi akhirnya diedarkan lebih dulu sebagai film bioskop. Peristiwa serupa terjadi dengan film ''[[Return to Never Land]]'' yang merupakan sekuel ''[[Peter Pan (film tahun 1953)|Peter Pan]]''. Film ''The Jungle Book 2'' menjadi sekuel ketiga produksi Disney yang diedarkan langsung di bioskop, dan bukan langsung ke video (dua film lainnya adalah ''[[The Rescuers Down Under]]'' pada tahun [[1990]] dan ''[[Return to Never Land]]'' pada tahun [[2002]]). Film ini tidak diangkat dari novel terbitan tahun [[1895]] karya [[Rudyard Kipling]], ''[[The Second Jungle Book]]''. Walaupun demikian, memiliki beberapa tokoh dalam novel ditampilkan di dalam film. Disney mengedarkan versi [[VHS]] dan [[DVD]] pada [[10 Juni]] [[2003]], dan Edisi Spesial pada [[17 Juni]] [[2008]].
 
== Karakter ==