Pyotr I dari Rusia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
Baris 79:
 
[[Berkas:Map of St. Petersburg (Einseitige Farbkarte).jpeg|240px|jmpl|ka|Peta kuno [[Sankt-Peterburg]] dan [[Kronstadt]]; kota-kota yang dibangun Kaisar Pyotr.]]
Saat pertempuran antara Swedia dan Polandia berlangsung, Pyotr membangun sebuah kota baru pada tahun 1703 di Ingriya (nama kawasan yang terletak di sebelah selatan [[Teluk Finlandia]]). Kota itu dinamai [[Sankt-Peterburg]], dinamai mengikuti nama santo pelindung Pyotr, [[Santo Petrus]]. Kota ini kemudian menjadi ibukotaibu kota Rusia pada tahun 1713–1728 dan 1732–1918.
 
Setelah mengalami beberapa kekalahan, August II, Raja Polandia dan Adipati Agung Lituania, turun takhta pada 1706. Raja Karl segera kembali mengalihkan perhatiannya kepada Rusia dan melakukan penyerangan pada 1708. Karl berhasil mengalahkan Pyotr dalam Perang Golovchin pada bulan Juli. Dikabarkan bahwa ini adalah kemenangan yang paling disukai Karl.<ref>{{cite book |title=Svenska slagfält |last=Ericson |first=Lars (ed) |year=2003 |page=286 |publisher=Wahlström & Widstrand |location= |language=Swedish |isbn=91-46-21087-3 |oclc=}}</ref> Pada Perang Lesnaya pada Oktober ([[Kalender Julius|K.J.]] September) 1708, Karl mengalami kekalahan pertamanya setelah Pyotr menghancurkan pasukan bala bantuan Swedia yang berada di [[Riga]]. Ketiadaan bantuan ini membuat Karl terpaksa mengurungkan niatnya untuk menyerang [[Moskwa]].{{sfn|Massie|1980|p=453}}