Kerajaan Hejaz: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Vedolique (bicara | kontrib)
Mekkah
Yamjisaka (bicara | kontrib)
Penambahan penjelasan di bagian pendahuluan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 37:
|date_post = 8 Januari 1926
}}
'''Kerajaan Hijaz''' adalah negara yang terletak di wilayah [[Hijaz]] dan dikuasai oleh [[Wangsa Hashim]]. Negeri ini memperoleh kemerdekaannya darisetelah memberontak [[Kesultanan Utsmaniyah]] pada periode [[Perang Dunia I]], yakni setelah [[Syarif Mekkah|Sharif Makkah]] [[korespondensi McMahon-Hussein|membuat kesepakatan]] dengan [[Britania Raya]] bahwa penduduk Arab akan [[Pemberontakan Arab|memberontak melawan Turki]] dengan pendirian negara Arab sebagai gantinya. Pada tahun 1916, Sharif Makkah menyatakan dirinya sebagai Raja Hijaz.
 
Wilayah Hijaz memiliki infrastruktur strategis, terutama [[jalur kereta api Hijaz]], yang dihentikan pengoperasiannya pada masa perang karena fungsinya sebagai pemasok untuk tentara Turki.