NASCAR: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 80:
=== Seri Piala ===
[[Berkas:Sprint_Cup_logo.png|jmpl|Logo NASCAR Seri Piala Sprint.]]
[[Seri Piala]] merupakan divisi tertinggi dalam balapan NASCAR. Secara de facto seri ini menjadi seri paling populer dan prestisius dari ajang NASCAR. Baik media maupun penggemar sering menyingkat seri ini menjadi hanya "Piala" saja dan singkatan "NASCAR" untuk sinonim Seri Piala.<ref>[https://www.sudburymotorsports.ca/stock-car-racing/ Stock Car Racing]. SDMA. Diakses 1 Juni 2019.</ref> Seri ini awalnya dikenal sebagai Seri Strictly Stock pada musim inagurasinya pada tahun 1949 dan sejak musim 1950 sampai 1970 dikenal dengan nama Seri Grand National. Sehubungan dengan adanya hak penamaan dari [[R. J. Reynolds Tobacco Company]] yang datang menjadi sponsor utama, maka seri ini kemudian dikenal sebagai Seri Piala Winston sejak musim 1971 sampai musim 2003.<ref name=firsterasponsorship>[http://www.popularspeed.com/waids-world-nascars-first-sponsorship-era-was-its-most-enduring/ WAID’S WORLD: NASCAR’s First Sponsorship Era Was Its Most Enduring], Popular Speed. Diakses 1 Juni 2018.</ref> Ketika kesepakatan serupa dilakukan dengan [[Nextel Communications]] pada 2004, maka seri dikenal dengan nama Seri Piala NEXTEL. Pada tahun 2005 [[Sprint Corporation]] melakukan merger dengan Nextel Communications yang menghasilkan nama baru perusahaan yaitu Sprint Nextel, sehingga nama sponsor untuk seri ini pun kembali berubah menjadi Seri Piala Sprint yang baru dilaksanakan pada musim 2008.<ref name="nascar.com">[http://www.nascar.com/2007/news/headlines/cup/07/06/sprint.nextel.cup.name.change/index.html NASCAR.COM&nbsp;– Officials to announce series name change to Sprint Cup&nbsp;– Jul 6, 2007]</ref>
[[Berkas:Richard Petty - NASCAR Photography by Darryl Moran 93.jpg|jmpl|kiri|[[Richard Petty]], salah satu legenda NASCAR yang meraih tujuh kali gelar juara Seri Piala selain [[Dale Earnhardt]] dan [[Jimmie Johnson]].]]
Pada dekade 1970-an saat Winston menjadi sponsor, beberapa modifikasi dilakukan salah satunya untuk sistem poin. Pada tahun 1972, jumlah balapan dalam satu musim Seri Piala dikurangi dari 48 lomba menjadi hanya 31 lomba saja.<ref name="Fielden_Chron">Fielden, Greg. ''NASCAR Chronicle''. Publications International, Ltd., Lincolnwood, Illinois, USA, 2006. p. 36.</ref> Musim 1972 ini juga banyak disebut fans sebagai musim modernisasi Seri Piala.<ref name="Fielden_Chron" /> Beragam perkembangan terjadi sepanjang sejarah ajang ini salah satu diantaranya sejak musim 2001, Seri Piala memperlombakan 36 balapan dalam satu musim. Perubahan besar terjadi pada musim 2004 ketika Nextel masuk menjadi sponsor utama. Format kejuaraan baru diperkenalkan pada musim tersebut yaitu Chase for the Cup yang mereset poin pembalap yang berada di 10 besar klasemen awal setelah 26 lomba saat memasuki 10 lomba terakhir jelang akhir musim.<ref name="2004Announcement">{{cite web|url=http://www.nascar.com/2004/news/headlines/cup/01/20/points_revision/index.html |title=New playoff structure announced |publisher=NASCAR.com |date=January 20, 2004 |accessdate=July 19, 2012}}</ref> Pada 2007 peserta yang masuk Chase diperlebar dari sebelumnya 10 pembalap menjadi 12 pembalap.