Yohanes: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mrbonbon (bicara | kontrib)
k Membatalkan 2 suntingan oleh 223.255.230.21 (bicara) ke revisi terakhir oleh AABot. (TW)
Tag: Pembatalan
→‎Masa tua Yohanes: Perbaikan tata bahasa
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 29:
 
== Masa tua Yohanes ==
Yohanes digoreng di dalam bak minyak mendidih di Roma, tetapi karena Tuhan masih ingin memakai Yohanes lebih lanjut, maka keajaiban terjadi sehingga walaupun ia telah di goreng hidup-hidup, ia masih bisa hidup terus. Tetapi akhirnya ia dibuang dah diasingkan ke [[pulau Patmos]] untuk kerja paksa di tambang batubara. Pada saat ia berada di sana, ia mendapatkan wahyu dari Allah sehingga ia bisa menulis [[Wahyu kepada Yohanes|kitab Wahyu]]. Kemudian ia dibebaskan dan akhirnya kembali menjadi uskup di Edessa (sekarang di wilayah [[Turki]]). Ia adalah satu-satunya Rasul yang mencapai usia lanjut dan meninggal dengan tenang.{{citation needed}}
 
== Lihat pula ==