Pembantaian Gereja Liquiçá: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{Infobox civilian attack | title = Pembantaian Gereja Liquiçá | image = | alt = | caption = | map = | map_caption = | location =...'
 
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 22:
'''Pembantaian Gereja Liquiçá''' adalah sebuah [[pembantaian|pembunuhan massal]] yang terjadi pada April 1999, saat referendum kemerdekaan [[Timor Leste]]. Ini adalah kasus pertama yang didengar oleh [[Panel Khusus Kedua]].
 
== Peristiwa ==
[[FileBerkas:LiquiçáIgreja1.jpg|thumbjmpl|Gereja São João de Brito 2016]]
[[FileBerkas:LiquiçáIgreja2.jpg|thumbjmpl|Gereja São João de Brito 2016]]
Pada peristiwa tersebut, lebih dari 200 orang Timor Leste dibunuh di rumah imam Liquica di sebelah gereja Katolik lokal.<ref>East Timor in Transition 1998–2000: An Australian Policy Challenge, DFAT, 2001, p63</ref> Peristiwa tersebut disaksikan oleh beberapa saksi mata, termasuk imam Katolik lokal, [[Raphael dos Santos]]. Total jumlah korban di tangan [[militian pro-Indonesia]] (terutama [[Besi Merah Putih]]) dan para prajurit dan polisi Indonesia di Liquica tak pernah ditentukan, dari sedikitnya lima orang<ref>{{cite news|last1=Aglionby|first1=John|title=Army blamed for Timor massacre|url=https://www.theguardian.com/world/1999/apr/08/easttimor1|accessdate=27 January 2018|work=The Guardian|date=8 April 1999|language=en}}</ref> yang diklaim oleh [[Indonesia]], sampai lebih dari 200 oleh sumber-sumber lokal.
 
== Referensi ==
{{Reflist}}
 
== Pranala luar ==
* [http://www.etan.org/et2000b/april/01-8/08massac.htm Sydney Herald, Williams and Other Investigators Estimates]
* [http://www.abc.net.au/worldtoday/content/2004/s1112211.htm ABC Online article on negotiations with Australia about border]
Baris 47:
 
{{DEFAULTSORT:Pembantaian Gereja Liquica}}
[[CategoryKategori:Timor Leste dalam tahun 1999]]