Nikotin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 18:
 
=== 1. Permen Karet Nikotin ===
Permen karet nikotin mengandung nikotin yang cukup untuk mengurangi keinginan untuk merokok. [[Permen karet]] dikunyah secara perlahan-lahan untuk mendapatkan asupan nikotin yang terkandung di dalamnya. Permen karet nikotin ini dijual secara bebas di pasaran namun belum bisa didapatkan di Indonesia. Permen karet nikotin merupakan alat bantu sementara untuk mengurangi gejala putus zat nikotin setelah berhenti merokok. Permen karet ini tidak dapat disamakan dengan permen karet biasa dan tidak baik dikonsumsi dalam jangka panjang, karena dapat menyebabkan berbagai gangguan kesehatan seperti kerontokan rambut, iritasi kulit dan meningkatnya sensitivitas kulit, rentan terhadap [[tekanan darah]] tinggi, detak jantung tak teratur, resistensi insulin, dan masalah pencernaan<ref>Kompas (30 Agustus 2016), Konsumsi Permen Karet Nikotin sebagai Pengganti Rokok. </ref>. Seseorang tidak diperbolehkan mengonsumsi lebih dari 24 buah permen karet nikotin dalam sehari dan dalam jangka waktu lebih dari tiga bulan<ref>American Lung Association (2016), Nicotine Replacement Therapy: Fact Sheet.</ref><ref>https://koalisibebastar.com/article/2018/12/21/5-produk-nikotin-alternatif-ini-bisa-jadi-solusi-untuk-pecandu-rokok/88</ref>.
 
=== 2. Koyo Nikotin ===