Pemain tengah (bola basket): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Ilham151096 memindahkan halaman Center ke Pemain tengah (basket)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{judul asing}}
[[Berkas:YaoDunk17.jpg|jmpl|ka|200px|Yao Ming, salah satu center NBA.]]
'''Pemain tengah''' ({{lang-en|center}} ''big man'') dalam permainan [[basket]] adalah pemain dengan tubuh terbesar atau tertinggi di tim yang mengambil posisi di area garis tembakan bebas (''free-throw line'').<ref name="c1"> By Faye Young Miller, Wayne Coffey. 2009. Winning Basketball for Girls. Facts on File Publisher. Page 4.</ref> Salah satu kemampuan utama yang harus dimiliki seorang pemain tengah adalah memanfaatkan punggungnya untuk menghalangi lawan dan menangkap bola pantul yang tidak masuk ke ring (rebound).<ref name="c1"/> Kelebihan dari seorang pemain tengah yang berpostur tinggi adalah menyulitkan lawan dalam mencetak skor dari dekat ring.<ref name="c2"> American Sport Education Program. 2006. Coaching Youth Basketball - 4th Edition (Coaching Youth Sports Series). Human Kinetics Publisher. Page 4.</ref>