Olahraga dalam tahun 2006: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Menambah {{Commonscat|2006 in sports}}
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
Baris 39:
* [[24 Februari]] - [[Persipura Jayapura]] dan [[Arema Malang]] dicoret dari [[Liga Champions Asia]] bersama dengan dua tim lainnya dari [[Thailand]] karena terlambat menyerahkan daftar nama pemain.
* [[10 Mei]] - Final [[Piala UEFA]] di [[Stadion Philips]], [[Eindhoven]], [[Belanda]]; [[Sevilla FC]] juara.
* [[17 Mei]] - Final [[Liga Champions]] di [[Stade de France]], [[PerancisPrancis]], [[FC Barcelona]] juara.
* [[9 Juni]]–[[9 Juli]] - [[Piala Dunia FIFA 2006|Piala Dunia Jerman 2006]]; {{timnas|Italia}} juara dengan mengalahkan {{timnas|PerancisPrancis}} 5-3 melalui adu penalti.
* [[14 Juli]] - [[Skandal Seri A 2006]]: [[Juventus]], [[ACF Fiorentina|Fiorentina]], dan [[S.S. Lazio|Lazio]] dihukum turun ke [[Seri B]] serta pengurangan nilai karena terbukti bersalah dalam skandal pengaturan skor pertandingan. [[AC Milan]] hanya dihukum pengurangan nilai.
* [[25 Juli]] - Skandal Seri A 2006: Fiorentina dan Lazio kembali ke Seri A setelah pengurangan nilai mereka dikurangi.
Baris 52:
 
== Lainnya ==
* [[26 Januari]]–[[5 Februari]] - ''[[Bola tangan]]'': Kejuaraan Bola Tangan Putra Eropa ke-7 di [[Swiss]]. [[PerancisPrancis]] menjadi juara.
* [[3 Februari]] - ''[[Renang]]'': Empat rekor dunia putri pecah di ajang seleksi ''Commonwealth Games'' timnas Australia, masing-masing gaya bebas 100m ([[Libby Lenton]]), gaya dada 100m dan 200m ([[Leisel Jones]]), dan gaya dada 50m (Jade Edmistone).
* [[4 Februari]]–[[18 Maret]]: ''[[Rugbi (union)]]'': Kejuaraan ''[[Six Nations]]''