Stasiun Padalarang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 23:
{{S-line|system=Layanan lokal KAI|line=Lokal Cibatu|notemid=Purwakarta–Cibatu, p.p.|previous=Cilame|next=Cimahi}}
}}
'''Stasiun Padalarang (PDL)''' ([[Aksara Sunda Baku]]: {{sund|ᮞ᮪ᮒᮞᮤᮇᮔ᮪ ᮕᮓᮜᮛᮀ}}, ''Stasion Padalarang'') merupakan [[stasiun kereta api]] kelas I yang terletak di [[Kertamulya, Padalarang, Bandung Barat]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +695 m ini termasuk dalam [[Daerah Operasi II Bandung]] dan merupakan stasiun terbesar di [[Kabupaten Bandung Barat]]. Stasiun ini memiliki lima jalur kereta api dengan jalur 2 dan 3 sebagai sepur lurus serta jalur 5 yang memiliki fasilitas bongkar muat batu [[Balast|''balast''/kricak]].
 
Ke arah barat stasiun ini, jalur rel bercabang dua: yang ke arah kiri dari jalur 2 menuju [[Stasiun Cianjur|Cianjur]] sedangkan yang ke arah kanan dari jalur 3 menuju [[Stasiun Purwakarta|Purwakarta]]–[[Stasiun Cikampek|Cikampek]].