Louis V dari Prancis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
sesuai konsensus terakhir, replaced: Perancis → Prancis (10)
Baris 9:
|othertitles=
|full name=
|predecessor=[[Lothaire dri PerancisPrancis|Lothaire]]
|successor=[[Hugues Capet]]
|spouse=[[Adelaide dari Anjou]]
|house=[[Dinasti Karoling|Karoling]]
|father=[[Lothaire dari PerancisPrancis|Lothaire]]
|mother=[[Emma dari Italia]]
|birth_date=966/67
Baris 26:
 
== Kehidupan awal ==
Putra tertua [[Lothaire dari PerancisPrancis|Raja Lothaire]] dan istrinya [[Emma dari Italia]], putri [[Lotario II dari Italia]], Louis lahir pada sekitar tahun 966.<ref>Detlev Schwennicke, ''Europäische Stammtafeln: Stammtafeln zur Geschichte der Europäischen Staaten'', Neue Folge, Band II (Marburg, Germany: Verlag von J. A. Stargardt, 1984), Tafel 1</ref> Ayahandanya menghubungkannya dengan pemerintah pada tahun 978 dan meresmikannya sebagai rekan-raja pada tanggal 8 Juni 979 di Biara Saint-Corneille di [[Compiègne|Compiegne]] oleh Uskup Agung Adalberon dari Reims, dan ia memegang kekuasaan penuh setelah kematian Lothaire pada tahun 986.<ref>Jim Bradbury,''The Capetians: Kings of France, 987-1328'' (London: Hambledon Continuum, 2007), p. 45</ref> Louis V adalah Raja Francia Barat dari Wangsa Karoling yang terakhir, dan memerintah di [[Laon]] dari tanggal 2 Maret, 986 sampai kematiannya, pada usia 20, pada tanggal 21 Mei 987.
 
Pada tahun 982 di [[Vieille-Brioude]], [[Haute-Loire]], Louis yang berusia lima belas tahun menikah dengan [[Adelaide dari Anjou|Adelaide-Blanche]] yang berusia empat puluh tahun, adinda Comte [[Geoffroy I dari Anjou|Geoffroy I]] dan dua kali menjanda dari pernikahan sebelumnya dengan Comte Etienne dari Gevaudan<ref>According to Settipani, Stephen wasn't properly ''Comte de Gévaudan'', although his descendants by Adelaide-Blance later possessed the counties of Gévaudan, Brioude and Forez.</ref> dan Comte Raymond dari Toulouse, Pangeran Gothia. Ikatan ini murni politik dan diatur oleh raja – mengikuti saran Ratu Emma dan Comte Geoffroy I – dengan tujuan ganda memulihkan kekuasaan kerajaan Karoling di selatan kerajaan, dan (menurut Richerus) untuk mendapatkan dukungan dari para lord setempat di selatan dalam perjuangannya melawan Robertian: sekarang terkait dengan pernikahan dengan dua keluarga komital yang paling berkuasa di selatan kerajaan. Lothaire percaya bahwa ia dapat menghadapi kekuatan [[Hugues Capet]].
Baris 54:
|boxstyle_4=background-color: #bfc;
|boxstyle_5=background-color: #9fe;
|1= 1. ''' Louis V dari PerancisPrancis '''
|2= 2. [[Lothaire dari PerancisPrancis]]
|3= 3. [[Emma dari Italia]]
|4= 4. [[Louis IV dari PerancisPrancis]]
|5= 5. [[Gerberga dari Sachsen]]
|6= 6. [[Lotario II dari Italia]]
Baris 69:
|14= 14. [[Rodolphe II dari Bourgogne]]
|15= 15. [[Berta dari Swabia]]
|16= 16. [[Louis II dari PerancisPrancis]]
|17= 17. [[Adelaide dari Paris]]
|18= 18. [[Edward Tua]]
Baris 99:
 
{{s-start}}
{{succession box|title=[[Daftar Raja PerancisPrancis|Raja Francia Barat]]|before=[[Lothaire dari PerancisPrancis|Lothaire]]|after=[[Hugues Capet]]|years=986–987}}
{{succession box|title=[[Daftar Penguasa Aquitaine|Raja Aquitaine]]|before=[[Ramnulf II dari Poitiers|Ramnulf II]]|after=[[Hugues Capet]]|years=982–987}}
{{s-end}}
 
[[Kategori:Tokoh PerancisPrancis abad ke-10]]
[[Kategori:Monarki di Eropa abad ke-10]]
[[Kategori:Kelahiran 960-an]]