Stasiun Weleri: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Klasifikasi menurut Buku Informasi DJKA 2014
Baris 10:
| kodepos = 51355
| open = 1897
| class = III
| kode = WLR
| tinggi = +12 m
Baris 23:
| boardingpass = Ya
}}
[[Berkas:KAweleri.jpg|jmpl|Stasiun Weleri|kiri]]'''Stasiun Weleri (WLR)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas III yang terletak di [[Karangdowo, Weleri, Kendal]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +12 m ini termasuk dalam [[Daerah Operasi IV Semarang]] dan merupakan satu-satunya stasiun yang melayani naik-turun penumpang di [[Kabupaten Kendal]]. Saat ini stasiun ini hanya disinggahi oleh sebagian besar kereta api penumpang kelas ekonomi saja. Dari jalan raya, stasiun ini berada di belakang [[Pasar Weleri]]. Stasiun ini memiliki lima jalur kereta api dengan jalur 2 dan 3 sebagai sepur lurus.
 
Dahulu ke arah selatan, terdapat jalur kereta api cabang ke Dusun Besokor di [[Sidomukti, Weleri, Kendal|Desa Sidomukti]] sepanjang 3,6 km (dibuka 1 April 1901).<ref name=":2">{{Cite book|title=Verslag - SCS - 1916|last=Semarang-Cheribon Stoomtram Maatschappij|first=|publisher=Semarang-Cheribon Stoomtram Maatschappij|year=1917|isbn=|location=|pages=}}</ref> Tidak diketahui kapan atau mengapa jalur ini ditutup, namun kemungkinan karena dibongkar oleh pekerja [[Romusa|romusha]] Jepang pada tahun [[1943]]. Saat itu, Jepang memang sedang mencari bahan material untuk [[Perang Dunia II|perang]] sehingga banyak jalur kereta api di [[Indonesia]] dibongkar.