Messier 52: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Memperbarui informasi
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
Baris 14:
| mass_msol = 1200<ref name=Bonatto2006/>
| radius_ly = {{Val|9,5|u=tc}}<ref name=Adam2018/>
| age = 158,5  juta tahun<ref name=Wu2009/>
| notes =
| names = C  2322+613, M  52, [[New General Catalogue|NGC]]  7654, OCl  260<ref name=SIMBAD/>
}}
 
'''Messier 52''' atau '''M52''', dikenal juga srbagai '''NGC 7654''', adalah [[gugus terbuka]] [[bintang]] pada utara [[rasi bintang]] [[Cassiopeia]]. Gugus ini ditemukan oleh [[Charles Messier]] pada 7 September 1774.<ref name=Adam2018/> M52 dapat dilihat dari [[Bumi]] menggunakan [[binokular]]. Kecerahan gugus ini dipengaruhi oleh [[punahan (astronomi)|punahan]] yang lebih kuat pada setengah bagian selatan.<ref name=Pandey2001/>
 
[[Robert Julius Trumpler|R. J. Trumpler]] [[Klasifikasi Trumpler|mengklasifikasikan]] penampakan gugus ini sebagai II2r, mengindikasikan gugus kaya dengan konsentrasi pusat yang rendah dan rentang kecerahan bintang sedang.<ref name=Trumpler1930/> Klasifikasi ini kemudian direvisi menjadi I2r, menunjukkan inti yang padat.<ref name=Pandey2001/> Gugus ini memiliki radius inti sebesar {{Convert|0.91|±|0.14|pc|ly|order=flip|abbr=on}} dan [[Radius pasang surut (gugus bintang)|radius pasang surut]] sebesar {{Convert|13.1|±|2.2|pc|ly|order=flip|abbr=on}}.<ref name=Bonatto2006/> Gugus ini diperkirakan berusia 158,5  juta tahun<ref name=Wu2009/> dan bermassa {{Val|1200|ul=solar mass|fmt=commas}}.<ref name=Bonatto2006/>
 
Bintang superraksasa bermagnitudo 8,3, BD +60°2532, kemungkinan merupakan anggota M52.<ref name=Bonatto2006/> Populasi bintang di antaranya merupakan 18 kandidat [[bintang B berdenyut pelan]], salah satunya adalah [[variabel Delta Scuti|variabel δ Scuti]], dan tiga kandidata [[variabel Gama Doradus|variabel γ Dor]].<ref name=Luo2012/> Di dalam gugus ini juga terdapat tiga [[bintang Be]].<ref name=Bond1973/> Inti gugus menunjukkan ketiadaan materi antarbintang yang mungkin akibat dari ledakan [[supernova]] pada awal sejarah gugus ini.<ref name=Pandey2001/>