Percandian Batujaya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Kembangraps (bicara | kontrib)
k →‎Penanggalan: sembunyikan info sumbang
Baris 35:
Berdasarkan [[analisis radiometri karbon 14]] pada [[artefak]]-artefak peninggalan di candi Blandongan, salah satu situs percandian Batujaya, diketahui bahwa kronologi paling tua berasal dari abad ke-2 [[Masehi]] dan yang paling muda berasal dari abad ke-12.
 
Di samping pertanggalan absolut di atas ini, pertanggalan relatif berdasarkan bentuk [[paleografi]] tulisan beberapa prasasti yang ditemukan di situs ini dan cara analogi dan tipologi temuan-temuan arkeologi lainnya seperti [[keramik]] Cina, [[gerabah]], ''votive tablet'', [[lepa]] (pleister), hiasan dan arca-arca ''stucco'' dan bangunan bata banyak membantu. <!--[https://www.karawangportal.com/2018/10/candi-jiwa-wisata-purbakala-di-pesisir.html Sejarah Candi Jiwa Di Karawang] Selain menjadi daerah lumbung padi, Karawang juga menjadi kota bersejarah diantaranya [https://www.karawangportal.com/2018/10/candi-jiwa-wisata-purbakala-di-pesisir.html candi jiwa]. -->
 
== Catatan kaki ==