Sarjana: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k ←Suntingan Macani Jawanita (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh 125.162.58.26
Tag: Pengembalian
Baris 1:
{{referensi}}
[[Berkas:Sarjana.JPG|jmpl|370px280px|Para [[guru besar]] di acara wisuda Universitas Islam Negeri JakartaWisudawan [[Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta]] pada tahun 2009.]]
'''Sarjana''' (dari [[bahasa Sanskerta]] सर्जन, "penciptaan", dalam {{lang-en|undergraduate}}) adalah [[gelar akademik]] yang diberikan kepada lulusan program pendidikan Sarjana (S-1). Untuk mendapatkan gelar sarjana. Secara normatif dibutuhkan waktu selama 4 (empat) sampai 6 (enam) tahun, tetapi ada juga yang menyelesaikannya dalam 3,5 (tiga setengah) tahun ataupun lebih dari 6 (enam) tahun. Hal tersebut tergantung dari kebijakan dari [[perguruan tinggi]] yang ditetapkan. [[Karya ilmiah]] yang diwajibkan dan merupakan persyaratan untuk memperolah gelar sarjana dinamakan dengan [[skripsi]].
 
== Gelar sarjana di Indonesia ==
[[Berkas:Sarjana.JPG|jmpl|370px|Para [[guru besar]] di acara wisuda Universitas Islam Negeri Jakarta [[Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta]] pada tahun 2009.]]
Di Indonesia, gelar sarjana diatur oleh senat [[perguruan tinggi]] dan ditulis di belakang nama yang berhak dengan mencantumkan huruf S diikuti inisial bidang studi. Gelar sarjana yang ada di Indonesia adalah:
{{col|3}} <!-- urutkan berdasarkan abjad nama panjang -->