Metamorfosis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k shoo
Baris 23:
 
Fase spesies yang belum dewasa pada metamorfosis biasanya disebut [[larva/nimfa]]. Tapi pada metamorfosis kompleks pada kebanyakan spesies serangga, hanya fase pertama yang disebut larva/nimfa.
Pada hemimetabolismhemimetabolisme, perkembangan nimfa berlangsung pada fase pertumbuhan berulang dan [[ekdisis]] (pergantian kulit), fase ini disebut [[instar]]. Hemimetabola juga dikenal dengan ''metamorfosis tidak sempurna''.
 
Pada holometabola, larva sangat berbeda dengan dewasanya. Serangga yang melakukan holometabola melalui fase larva, kemudian memasuki fase tidak aktif yang disebut pupa, atau chrysalis, dan akhirnya menjadi dewasa (imago). Holometabola juga dikenal dengan ''metamorfosis sempurna''. Sementara di dalam pupa, serangga akan mengeluarkan cairan pencernaan, untuk menghancurkan tubuh larva, menyisakan sebagian sel saja. Sebagian sel itu kemudian akan tumbuh menjadi dewasa menggunakan nutrisi dari hancuran tubuh larva. Proses kematian sel disebut [[histolisis]], dan pertumbuhan sel lagi disebut [[histogenesis]].
Baris 68:
* [http://www.earthlife.net/insects/lepidop1.html Info on butterflies and butterfly metamorphosis]
* [http://users.rcn.com/jkimball.ma.ultranet/BiologyPages/I/InsectHormones.html Info on insect hormones]
* [http://jempolkaki.com/metamorfosis/ Metamorfosis]
 
[[Kategori:Biologi perkembangan]]