Koridor 13 Transjakarta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Sepakbola +Sepak Bola)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 596:
Pada tanggal 12 Juni 2017, gagal melaksanakan uji coba dengan mengangkut penumpang. Hal ini dikarenakan belum terpasangnya pintu yang memenuhi standar di beberapa stasiun BRT dan kesalahan letak lubang loket yang berpotensi menghambat arus penumpang di stasiun BRT.<ref>{{Cite news|url=https://news.detik.com/berita/d-3527758/uji-coba-koridor-13-transjakarta-tendean-ciledug-ditunda|title=Uji Coba Koridor 13 TransJakarta Tendean-Ciledug Ditunda|last=Laksana|first=Bisma Alief|newspaper=detiknews|access-date=2017-06-14}}</ref>
 
Koridor 13 masih belum terpasang lampu, sehingga hanya mampu beroperasi dari jam 06.00 WIB hingga 17.00 WIB. <ref>{{Cite web|url=http://wartakota.tribunnews.com/2017/06/05/transjakarta-koridor-13-beroperasi-tanpa-lampu-jalan-hingga-desember-2017|title=Transjakarta Koridor 13 Beroperasi Tanpa Lampu Jalan Hingga Desember 2017|website=Wartakota|access-date=2017-06-14}}</ref>
 
Jadwal peresmian koridor 13 diundur dari rencana awal pada tanggal 22 Juni menjadi tanggal 17 Agustus dikarenakan izin Sertifikat Layak Fungsi dari Kementrian PUPR belum terbit sehinggal jalan layang koridor 13 belum terjamin keamanannya menurut Kementrian PUPR<ref>{{Cite news|url=https://news.detik.com/berita/d-3535308/djarot-tunda-peresmian-koridor-13-transj-rute-ciledug-tendean|title=Djarot Tunda Peresmian Koridor 13 TransJ Rute Ciledug-Tendean|last=Michico|first=Nathania Riris|newspaper=detiknews|access-date=2017-06-21}}</ref>. Selain itu, masalah kecil seperti kesalahan letak lubang loket, pintu otomatis, dan belum adanya gerbang tap-in di beberapa stasiun BRT masih dalam pembenahan.