Wikipedia:Panduan dalam menerjemahkan artikel/Sejarah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HaEr48 (bicara | kontrib)
HaEr48 (bicara | kontrib)
Baris 8:
 
=== Raja-raja Eropa ===
Raja-raja Eropa sejak [[Keruntuhan Kekaisaran Romawi Barat|runtuhnya Kekaisaran Romawi]] banyak memiliki nama yang sama. Misal, raja-raja Prancis banyak yang bernama Charles (hingga [[Charles X dari Perancis|Charles X]]), Inggris juga memiliki raja [[Charles I dari Inggris|Charles I]] dan [[Charles II dari Inggris|Charles II]], dan dalam bahasa dan kerajaan lain pun juga ada banyak raja bernama Carlos, Karl, dan sebagainya yang merupakan nama yang ekuivalen dengan Charles. Untuk mencegah kesimpangsiuran, aturan yang digunakan diuntuk judul artikel Wikipedia Indonesia adalah"
# Jika ada nama yang sangat umum untuk raja tersebut, maka nama itu digunakan, misalnya [[William Sang Penakluk]] atau [[Karel yang Agung]] alias Charlemagne. Nama-nama julukan yang tidak terlalu dominan tidak perlu digunakan sebagai nama utama, misalnya "Richard Hati Singa" (Lionheart) tidak digunakan sebagai judul [[Richard I dari Inggris]].
# Selain itu, raja dan ratu menggunakan nama sistematis dengan bentuk "[Nama] [nomor] dari [negara]". Misal [[Richard I dari Inggris]], [[François I dari Perancis]], atau [[Alfonso X dari Kastilia]].
Baris 14:
# Penamaan sistematis diatas digunakan secara umum jika tidak ada panduan lain. Namun dalam beberapa kasus dapat terjadi pengecualian, yang disetujui dengan konsensus dan konvensi. Misalnya Kaisar Romawi Suci biasanya ditulis dengan format [[Karl V, Kaisar Romawi Suci]], bukan ''Karl V dari Romawi Suci''.
 
Selain sebagai judul artikel, panduan diatas juga diikutidigunakan untuk teks artikel, walaupun pada teks artikel nama tokoh dapat diperpendek jika konteksnya jelas. Misal, [[Alfonso X dari Kastilia]] dapat disingkat sebagai "Alfonso X" (jika sudah jelas yang dimaksud adalah Raja Kastilia), dan selanjutnya dapat ditulis "Alfonso" saja, jika tidak dalam konteksnya tidak ada tokoh lain dengan nama yang sama.
 
== Pada dan di ==