Louis-Michel van Loo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Glorious Engine (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'thumb|Potret diri Louis-Michel van Loo. '''Louis-Michel van Loo''' ({{lahirmati|Toulon|2|3|1707|Paris|20|3|1771}}) adalah s...'
 
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[FileBerkas:Van Loo, Louis Michel.jpg|thumbjmpl|Potret diri Louis-Michel van Loo.]]
 
'''Louis-Michel van Loo''' ({{lahirmati|[[Toulon]]|2|3|1707|[[Paris]]|20|3|1771}}) adalah seorang pelukis asal Perancis.<ref>{{cite web|url=http://www.answers.com/topic/louis-michel-van-loo|title=Louis-Michel van Loo|publisher=www.answers.com|accessdate=2014}}</ref>
 
== Biografi ==
Ia belajar di bawah bimbingan ayahnya, pelukis [[Jean-Baptiste van Loo]], di [[Torino]] dan [[Roma]], dan ia memenangkan penghargaan di ''Académie Royale de Peinture et de Sculpture'' di Paris pada 1725. Dengan pamannya, pelukis [[Charles-André van Loo]], ia datang ke Roma pada 1727&ndash;17321727–1732, dan pada 1736 ia menjadi pelukis istana untuk [[Filipus V dari Spanyol]] di [[Madrid]], dimana ia menjadi anggota pendiri [[Real Academia de Bellas Artes de San Fernando|Akademi Kerajaan Seni Rupa Murni San Fernando]] pada 1752. Ia pulang ke Paris pada 1753, dan melukis beberapa potret [[Louis XV dari Perancis]]. Pada 1765, ia menggantikan Charles-André sebagai direktur sekolah khusus dari akademi Perancis yang dikenal sebagai ''École Royale des Élèves Protégés''.
Pada 1766, ia membuat potret negarawan Portugis Sebastião de Melo, [[Marquis Pombal]].
 
Beberapa saudaranya adalah pelukis François van Loo (1708&ndash;17321708–1732) dan [[Charles-Amédée-Philippe van Loo]] (1719&ndash;17951719–1795).
 
{{Commons category|Louis-Michel van Loo}}
 
== Lukisan ==
 
<gallery widths="188px" heights="188px" perrow="3">
Baris 23:
</gallery>
 
== Referensi ==
<references />
 
Baris 29:
 
{{DEFAULTSORT:Loo, Louis-Michel Van}}
[[CategoryKategori:Pelukis laki-laki Perancis]]