Dilusi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
Baris 1:
'''Dilusi''' adalah penurunan persentase kepemilikan saham yang terjadi karena bertambahnya jumlah [[saham]] total, sedangkan investor yang bersangkutan tidak ikut membeli penerbitan saham baru tersebut. Efek dilusi bisa terjadi bila investor tidak menebus penerbitan saham baru dari aksi  ''[[HMETD|rights issue]]'', atau ''[[Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu|private placement]]''. Catatan penting disini adalah dilusi mengurangi kepemilikan saham dalam persentase, sedangkan jumlah lembar saham yang dimiliki oleh investor tetaplah sama.
 
== Contoh kasus dilusi ==