Mohamad Sabu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 45:
 
Pada 13 Juli 2015, ia meluncurkan sebuah gerakan politik baru, [[Gerakan Harapan Baru]] (GHB).
 
= Kutipan<ref>[https://www.youtube.com/watch?v=ItcuiUCw4qY Mohd Sabu Hina Pejuang]</ref> =
<poem>
Polisi yang bertugas di Bukit Kepong adalah Polisi Kolonial Inggris. Yang menyerang (kantor kepolisian) Bukit Kepong adalah pejuang kemerdekaan. Komandannya adalah [[Muhammad Indera]], orang Melayu. Tetapi, semua sejarahnya ditutup-tutupi. Jins Shamsuddin, produser film tentang Bukit Kepong itu orang UMNO.
 
Dalam film itu, yang menyerang kantor kepolisian dianggap penjahat. Departemen kepolisian itu adalah departemen kepolisian kolonial Inggris. Sebelum merdeka, negara ini diperintah oleh kolonial Inggris. Tetapi, ia (Jins Shamsuddin) membuat film yang mencitrakan para penyerang kantor kepolisian itu sebagai teroris. Padahal, Muhd Indera adalah komandan pada saat itu, dan akhirnya beliau dihukum gantung di Taiping.
 
Begitu pula [[Mohammad Hassan bin Munah|Tok Janggut]] (Mohd Hassan Munah). Beliau menentang pemerintah kolonial Inggris. Tetapi, sebelum dihukum mati, ia berwasiat kepada Sultan Kelantan untuk menetapkannya sebagai pendurhaka. Setelah itu, barulah Tok Janggut dihukum gantung di (distrik) [[Pasir Puteh]], [[Kelantan]]. Semua sejarah negara ini bohong.
 
Pegawai Inggris dijadikan sebagai pejuang kemerdekaan. Sedangkan, orang yang melawan Inggris dianggap penjahat. Siapa sajakah pegawai Inggris? [[Onn Jaafar]], [[Tunku Abdul Rahman]], mereka adalah pegawai Inggris. Yang melawan Inggris, justru dianggap sebagai teroris. Seperti [[Rashid Maidin]], dianggap komunis. Tetapi, apabila bulan kemerdekaan telah tiba, hanya mereka yang ditonjolkan. Kalau begitu, UMNO sendiri saja yang merdeka. Betul tidak?
(Taman Gelugor, Penang, 21 Agustus 2011)
</poem>
 
== Referensi ==