Aztek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 330:
{{Seealso|Hidangan Aztek}}
[[Berkas:Chapulines de Oaxaca.jpg|jmpl|kiri|''[[Chapulín|Chapulines]]'', belalang yang dipanggang dan ditaburi cabai, kini masih menjadi makanan yang populer.]]
[[Hidangan Meksiko]] masih menggunakan bahan-bahan dasar yang berasal dari Mesoamerika, seperti jagung, cabai, kacang, labu, tomat, dan [[apokat]]. Orang-orang Spanyol kemudian memperkenalkan bahan-bahan dasar dari Aztek ke berbagai belahan dunia, sehingga kini terdapat kata-kata serapan dari bahasa Nahuatl di berbagai bahasa (termasuk Indonesia), seperti ''cokelat'', ''tomat'', ''cabai'', ''apokat'', ''tamale'', ''taco'', ''pupusa'', ''chipotle'', ''pozole'', dan ''atole''.{{sfn|Haugen|2009}} Selain itu, hidangan Meksiko juga telah menyebar ke berbagai negara, sehinggaalhasil warisan kuliner Aztek bisa dikatakan telah menyebar secara global. Kini gambar-gambar Aztek dan kata-kata dalam bahasa Nahuatl digunakan untuk menciptakan nuansa keaslian atau keeksotikan dalam upaya pemasaran hidangan Meksiko.{{sfn|Pilcher|2017|pages=184-185}}
 
=== Dalam budaya populer ===