Pengguna:Nelvson/Rapsodia Hungaria: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Nelvson (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Nelvson (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
'''Rapsodia Hungaria''', S. 244, R. 106 ({{lang-fr|Rhapsodies hongroises}}, {{lang-de|Ungarische Rhapsodien}}, {{lang-hu|Magyar rapszódiák}}), adalah kumpulan 19 potongan lagu [[piano]], berdasarkan lagu rakyat Hungaria yang digubah oleh [[Franz Liszt]] pada 1846-1853, 1882 dan 1885. Liszt juga menulis versi aransemen untuk [[orkestra]], piano duet dan piano trio.
 
Beberapa Rapsodia Hungaria yang cukup populer seperti Rapsodia Hungaria No. 2, No. 6, No. 10, No. 12 dan No. 14. Pada versi piano, Rapsodia Hungaria sangat dikenal karena tingkat kesulitannya yang sangat tinggi (Liszt merupakandianggap sebagai pianis dan komposer virtuoso).
 
== Daftar Rapsodia Hungaria ==