Pertanaman tunggal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Tractors in Potato Field.jpg|thumbjmpl|200px|Monokultur [[kentang]] di [[Maine]], A.S.]]
'''Pertanaman tunggal''' atau '''monokultur''' adalah salah satu cara [[budidaya]] di [[lahan pertanian]] dengan menanam satu jenis [[tanaman]] pada satu areal. Cara budidaya ini meluas praktiknya sejak paruh kedua abad ke-20 di dunia serta menjadi penciri [[pertanian intensif]] dan [[pertanian industrial]]. Monokultur menjadikan penggunaan lahan efisien karena memungkinkan perawatan dan pemanenan secara cepat dengan bantuan [[mesin pertanian]] dan menekan biaya tenaga kerja karena keseragaman tanaman yang ditanam. Kelemahan utamanya adalah keseragaman [[kultivar]] mempercepat penyebaran [[organisme pengganggu tanaman]] (OPT, seperti [[hama]] dan [[penyakit tanaman]]).<ref>http://www.cropscience.org.au/icsc2004/symposia/2/1/1128_cookrj.htm</ref>