Penguncian pasang surut: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Tidal locking of the Moon with the Earth.gif|thumbjmpl|300px|Akibat penguncian pasang surut, salah satu sisi [[Bulan]] selalu menghadap [[Bumi]].]]
 
'''Penguncian pasang surut''' terjadi ketika [[gradien gravitasi]] membuat salah satu sisi benda langit selalu menghadap benda langit yang lain. Misalnya, satu sisi [[Bulan]] selalu menghadap planet [[Bumi]]. Benda langit yang biasanya terkunci pasang surut adalah [[satelit alami]], namun jika perbedaan massa dan jarak antara dua benda langit kecil, kedua benda langit mungkin terkunci satu sama lain, layaknya [[Pluto]] dan [[Charon (satelit)|Charon]]. Efek ini digunakan untuk [[stabilisasi gradien gravitasi|menstabilisasi]] beberapa satelit buatan.