Wikipedia bahasa Indonesia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Big rh (bicara | kontrib)
(kesalahan kosmetika)
k ←Suntingan Big rh (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Marwan Mohamad
Tag: Pengembalian
Baris 17:
}}
 
'''Wikipedia bahasa Indonesia''' (sering disingkat '''WBI''') adalah versi [[bahasa Indonesia]] dari [[ensiklopedia]] [[Wikipedia]] sebagai [[ensiklopedia]] yang dapat disunting bebas oleh siapa saja melalui jaringan [[Internet]]. Seperti Wikipedia dalam bahasa lainnya di dunia, Wikipedia bahasa Indonesia mengikuti peraturan-peraturan dasar Wikipedia yang bermula dari [[Bahasa Indonesia|bahasa IndonesisInggris]] seperti penulisan artikel dengan [[WP:NPOV|sudut pandang netral]].<ref name="tokohindo">[http://www.tokohindonesia.com/ensiklopedi/r/revo-ag-soekatno/index.shtml Tokoh Indonesia: Revo Soekatno]</ref> Salah satu bidang di mana Wikipedia Indonesia mempunyai lebih banyak artikel jika dibandingkan versi bahasa lain adalah artikel-artikel [[wilayah administratif]] di [[Indonesia]], meskipun banyak yang isinya masih merupakan rintisan saja.<ref name="tokohindo"/>
 
Artikel pertamanya adalah [[Elektron]] yang mulai disunting pada tanggal [[30 Mei]] [[2003]],<ref>[http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Elektron&limit=500&action=history Versi terdahulu halaman artikel Elektron]</ref><ref>[http://www.tokohindonesia.com/ensiklopedi/r/revo-ag-soekatno/index.shtml Tokoh Indonesia: Revo AGS: Kontributor Wikipedia bahasa Indonesia]</ref> Halaman utamanya sendiri pertama kali dibuat enam bulan kemudian pada tanggal 29 November.<ref>[http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Halaman_Utama&action=history Versi terdahulu Halaman Utama Wikipedia bahasa Indonesia]</ref> Pada bulan Mei 2014 WBI merupakan Wikipedia terbesar keempat di [[Asia Tenggara]], ketujuh di seluruh [[Asia]], dan ke-21 dari seluruh dunia.