Bima Sakti: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Giovanism (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
{{redirect|Milky Way|arti lainnya|Milky Way (disambiguasi)}}
{{untuk|klub bola basket Indonesia|Bimasakti (klub bola basket)}}{{Infobox galaxy|image=[[Berkas:Milkyway-summit-lake-wv1 - West Virginia - ForestWander.jpg|320x213px]]|caption=Galaksi Bimasakti diatas Danau Summit, [[Virginia Barat]]|constellation name=[[Sagittarius]] (pusat galaksi)|name=Galaksi Bimasakti|size=100.000-180.000 [[tahun cahaya]]|notes=Galaksi yang merupakan galaksi tempat tinggal kita di [[alam semesta]]}}
'''Bima Sakti''' (dalam [[bahasa Inggris]] '''Milky Way''', yang berasal dari [[bahasa Latin]] '''Via Lactea''', diambil lagi dari [[bahasa Yunani]] ''Γαλαξίας'' '''Galaxias''' yang berarti "susu") adalah [[Galaksi#Spiral|galaksi spiral]] yang besar termasuk dalam [[tipe Hubble]] SBbc dengan total masa sekitar <math>10^{12}</math> [[massa matahari]], yang memiliki 200-400 miliar bintang dengan diameter 100.000 [[tahun cahaya]] dan ketebalan 1000 tahun cahaya.<ref>{{cite web | last = Christian | first = Eric | last2 = Samar | first2 = Safi-Harb | title = How large is the Milky Way? | url=http://imagine.gsfc.nasa.gov/docs/ask_astro/answers/980317b.html | accessdate = 2009-02-06 }}</ref> Jarak antara [[matahari]] dan pusat galaksi diperkirakan 27.700 tahun cahaya. Di dalam galaksi bimasakti terdapat sistem [[Tata Surya]], yang di dalamnya terdapat [[planet Bumi]] tempat kita tinggal. Diduga di pusat galaksi bersemayam [[lubang hitam]] (EN: ''black hole'') supermasif. [[Sagitarius A]] dianggap sebagai lokasi lubang hitam supermasif ini. Tata surya kita memerlukan waktu 225–250 juta tahun cahaya untuk menyelesaikan satu orbit, jadi telah 20–25 kali mengitari pusat galaksi dari sejak saat terbentuknya. [[Kecepatan orbit]] tata surya adalah 217&nbsp;km/d.
 
Di dalam bahasa Indonesia, istilah "Bimasakti" berasal dari tokoh berkulit hitam dalam [[Wayang|pewayangan]], yaitu [[Bima (tokoh Mahabharata)|Bima]]. Istilah ini muncul karena orang Jawa kuno melihatnya susunan bintang-bintang yang tersebar di angkasa jika dihubungkan dan ditarik garis akan membentuk gambar Bima dililit ular naga maka disebutlah "Bimasakti". Sementara itu, masyarakat Barat menyebutnya "milky way" sebab mereka melihatnya sebagai pita kabut ber[[cahaya]] [[putih]] yang membentang pada [[bola langit]]. Pita kabut atau "aura" cemerlang ini sebenarnya adalah kumpulan jutaan bintang dan juga sevolume besar debu dan gas yang terletak di piringan/[[bidang galaksi]]. Pita ini tampak paling terang di sekitar [[rasi]] [[Sagitarius]], dan lokasi tersebut memang diyakini sebagai pusat galaksi.[[Berkas:Milky Way Arms ssc2008-10.svg|jmpl|229x229px|Konsep seniman tentang lengan-lengan bimasakti. terdapat 6 lengan, 1 merupakan lengan baru]]Diperkirakan ada 4 spiral utama dan 2 yang lebih kecil yang bermula dari tengah galaksi. Dan dinamakan sebagai berikut: