Ahmed III: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Refimprove-bio-tokohmuslim}}
[[Berkas:Ahmed III by John Young.jpg|jmpl|ka|Ahmed III]]
'''Ahmed III''' (30 Desember [[1673]] – 1 Juli [[1736]]) adalah khalifahsultan [[Turki Usmani]] dan putra Sultan [[Mehmed IV]]. Naik tahta berkat [[Bâb-ı Âli]] pada tahun [[1703]] setelah mundurnya saudaranya [[Mustafa II]].
 
Ahmed membangun hubungan baik dengan [[Inggris]], mengingat ancaman [[Rusia]]. Negaranya memberikan perlindungan pada Raja [[Karl XII dari Swedia]] yang kalah perang dalam [[Pertempuran Poltava]] pada tahun [[1709]] pada zaman [[Tsar]] [[Pyotr Agung]]. Karena harapannya untuk berperang mewanan Rusia, sultan ini mengumumkan [[Perang Rusia-Turki (1710-1711)|perang]] terhadap saingannya di utara, di bawah pimpinan [[Wazir Agung]] [[Baltaji Mahommed Paşa]] pasukan Turki berhasil memaksa Rusia bertekuk lutut di [[Sungai Prut]] tahun [[1711]].