Piroksen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Orthopyroxenite (ALH84001).gif|thumbjmpl|Contoh [[piroksenit]], batuan yang sebagian besar terdiri dari mineral piroksen.]]
'''Piroksen''' adalah sebuah kelompok [[mineral]] [[inosilikat]] yang banyak ditemukan pada [[batuan beku]] dan [[batuan metamorf]]. Strukturnya terdiri dari rantai tunggal silika [[tetrahedral]] dan mengkristal [[monoklinik]] dan [[ortorombik]]. Piroksen mempunyai rumus kimia umum XY(Si,Al)<sub>2</sub>O<sub>6</sub> (X adalah [[kalsium]], [[natrium]], [[besi]]<sup>+2</sup>, [[magnesium]] dan sedikit [[seng]], [[mangan]], dan [[litium]]. Sedangkan Y adalah ion [[kromium]], [[aluminium]], besi<sup>+3</sup>, magnesium, mangan, [[skandium]], [[titanium]], [[vanadium]] dan besi<sup>+2</sup>).