Yesaya 36: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 22:
== Ayat 1 ==
:''Maka dalam tahun keempat belas zaman raja Hizkia majulah Sanherib, raja Asyur, menyerang segala kota berkubu negeri Yehuda, lalu merebutnya.''<ref>{{Alkitab|Yesaya 36:1}}</ref>
[[Hizkia]] adalah seorang raja saleh dari Yehuda yang percaya akan Tuhan dan melayani-Nya (lihat {{Alkitab|2 Raja-raja 18:5}}). "Tahun keempat belas" pemerintahannya ialah 701 SM, ketika [[Sanherib]], raja [[Asyur]], menyerbu Yehuda dengan tujuan merebut Yerusalem.<ref name=fulllife>The Full Life Study Bible. Life Publishers International. 1992. Teks Penuntun edisi Bahasa Indonesia. Penerbit Gandum Mas. 1993, 1994.</ref>
 
== Ayat 2 ==