Josef Stalin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 71:
}}
<!--Pengenalan dasar; nama, tanggal, sebab-sebab menjadi terkenal-->
'''Josef Stalin'''{{efn|Dalam bahasa Rusia: ''Iosif Vissarionovich Stalin'' (Иосиф Виссарионович Сталин).}} (terlahir dengan nama '''Ioseb Besarionis dze Jughashvili''';{{efn|Nama asli Stalin dalam bahasa Georgia adalah Ioseb Besarionis dze Jughashvili ({{lang-ka|იოსებ ბესარიონის ძე ჯუღაშვილი}}). Bentuk Rusianya adalah Iosif Vissarionovich Dzhugashvili ({{lang-ru|Ио́сиф Виссарио́нович Джугашви́ли}}).<br/>Pada saat ia menjadi pejuang revolusi, ia mengambil nama “Stalin”, dan seusai Revolusi Oktober ia menjadikan nama tersebut sebagai nama resminya.|name=stalinsname}} {{lahirmati||18|12|1878||5|3|1953}}) adalah tokoh revolusi dan politikus [[Uni Soviet]] keturunan [[orang Georgia|Georgia]]. Ia menjadi kepala negara [[Uni Soviet]] sejak pertengahan era 1920-an sampai akhir hayatnya pada tahun 1953, dengan gelar [[Sekretaris Jenderal Partai Komunis Uni Soviet|Sekretaris Jenderal]] [[Partai Komunis Uni Soviet]] sejak tahun 1922 sampai 1952, dan [[Daftar kepala pemerintahan Uni Soviet|Kepala Pemerintahan Uni Soviet]] sejak tahun 1941 sampai 1953. Meskipun mula-mula menjalankan pemerintahan Uni Soviet selaku kepala dari suatu rezim [[negara satu partai|partai tunggal]] [[oligarki|oligarkis]]s yang [[Pemungutan suara kemajemukan|memerintah dengan suara terbanyak relatif (pluralitas)]], Stalin akhirnya menjadi [[diktator]] ''de facto'' Uni Soviet pada era 1930-an. Sebagai pengamal setia gagasan-gagasan hasil tafsir [[Marxisme]] menurut [[Leninisme|teori-teori Leninisme]], ia turut berjasa membakukan gagasan-gagasan ini menjadi paham [[Marxisme–Leninisme]], sementara kebijakan-kebijakannya sendiri akhirnya dikenal dengan sebutan [[Stalinisme]].
 
<!--Masa muda, keterlibatan dalam revolusi, dan perjalanan karier menjadi penguasa-->
Baris 80:
 
<!--Penerimaan dan tinggalan sejarah-->
Sebagai salah seorang tokoh terpenting pada abad ke-20 menurut anggapan banyak orang, Stalin menjadi subjek dari suatu [[kultus individu]] yang mewabah dalam gerakan Marxis-Leninis internasional. Bagi para pemujanya, Stalin adalah pahlawan [[mode produksi sosialis|sosialisme]] dan kelas pekerja. Meskipun [[Pembubaran Uni Soviet|Uni Soviet akhirnya bubar]] pada tahun 1991, masih banyak orang di Rusia dan Georgia yang mengaguminya sebagai seorang pemimpin yang jaya di masa perang, dan berjasa membangun Uni Soviet menjadi sebuah kekuatan besar di mata dunia. Sebaliknya, banyak pula yang mengutuk rezim [[totaliterisme|totalitertotaliternya]]nya sebagai pihak yang bertanggung jawab atas aksi-aksi penindasan massal, [[pembersihan etnis]], ratusan ribu penghukuman mati, dan bencana kelaparan yang merenggut jutaan korban jiwa.
<!--tolong jangan dihapus, untuk memberikan jarak pada daftar isi-->
{{TOC limit|limit=3}}.
Baris 88:
Stalin dilahirkan dengan nama Ioseb Jughashvili di kota [[Gori]], [[Georgia]]{{sfn|Conquest|1991|p=2}}{{sfn|Khlevniuk|2015|p=11}} pada tanggal {{OldStyleDate|18 Desember|1878|6 Desember}}.{{sfn|Service|2004|p=14}}{{sfn|Montefiore|2007|p=23}}{{efn|Meskipun terdapat ketidakkonsistenan perihal tanggal dan tahun lahir Stalin sebagaimana yang tertulis dalam sumber-sumber, catatan Gereja Uspensky di Gori, Georgia, menuliskan bahwa Ioseb Jughashvili lahir pada tanggal {{OldStyleDate|18 Desember|1878|6 Desember}}. Tanggal kelahiran ini juga tercatat di ijazah kelulusan sekolah Stalin, berkas kepolisian pada masa Kekaisaran Rusia mengenai Stalin, catatan penangkapan oleh polisi sejak 18 April 1902 yang menuliskan bahwa ia berumur 23 tahun, dan semua dokumen pra-Revolusi lainnya yang masih ada hingga kini. Stalin sendiri menuliskan tanggal 18 Desember 1878 sebagai tanggal kelahirannya di dalam ''[[curriculum vitae]]'' paling tidak hingga tahun 1921. Setelah mulai berkuasa pada tahun 1922, Stalin mengaku lahir pada tanggal 21 Desember 1879 ([[Pemberlakuan Kalender Gregorius|Penanggalan Gaya Lama]] 9 Desember 1879). Tanggal itu menjadi hari lahirnya yang dirayakan di Uni Soviet.{{sfn|Montefiore|2007|p=23}}}} Stalin merupakan anak dari [[Besarion Jughashvili|Besarion "Beso" Jughashvili]] dan [[Keke Geladze|Ekaterine "Keke" Geladze]],{{sfn|Conquest|1991|p=2}}{{sfn|Volkogonov|1991|p=5}}{{sfn|Service|2004|p=14}}{{sfn|Montefiore|2007|p=19}}{{sfn|Khlevniuk|2015|p=11}} yang menikah pada Mei 1872,{{sfn|Service|2004|p=14}}{{sfn|Montefiore|2007|p=19}}{{sfn|Kotkin|2014|p=16}} dan sempat memiliki dua anak yang meninggal pada saat bayi sebelum Stalin lahir.{{sfn|Volkogonov|1991|p=5}}{{sfn|Service|2004|p=16}}{{sfn|Montefiore|2007|p=22}}{{sfn|Kotkin|2014|p=17}}{{sfn|Khlevniuk|2015|p=11}} Kedua orang tua Stalin merupakan [[orang Georgia]] dan Stalin dibesarkan dengan [[bahasa Georgia]] sebagai bahasa pertamanya.{{sfn|Conquest|1991|p=1}}{{sfn|Khlevniuk|2015|p=11}} Gori pada masa itu merupakan bagian dari [[Kekaisaran Rusia]] dan kota ini sendiri merupakan tempat tinggal bagi 20.000 penduduk yang mayoritas merupakan orang Georgia dengan minoritas orang Armenia, Rusia dan Yahudi.{{sfn|Service|2004|p=15}} Stalin [[baptisan|dibaptis]] pada tanggal 29 Desember.{{sfn|Service|2004|p=16}} Nama panggilannya adalah "Soso", bentuk diminutif dari "Ioseb".{{sfn|Conquest|1991|p=11}}{{sfn|Service|2004|p=16}}{{sfn|Montefiore|2007|p=23}}{{sfn|Kotkin|2014|p=17}}
 
[[Berkas:Ekaterina Dzhugashvili.jpg|ka|jmpl|uprightlurus|Ibunda Stalin yang bernama [[Keke Geladze|Ekaterina Dzhugashvili]]]]
[[Berkas:Stalin 1894.jpg|ka|jmpl|uprightlurus|Foto diambil pada tahun 1894, saat Stalin berusia sekitar 15 tahun]]
Besarion berprofesi sebagai seorang tukang sepatu yang memiliki tempat kerjanya sendiri.{{sfn|Conquest|1991|p=5}}{{sfn|Service|2004|p=14}}{{sfn|Montefiore|2007|p=22}}{{sfn|Kotkin|2014|p=16}} Awalnya dia sukses dengan pekerjaannya, tetapi kemudian usahanya jatuh.{{sfn|Service|2004|p=16}}{{sfn|Montefiore|2007|pp=22, 32}} Keluarga mereka menjadi miskin,{{sfn|Conquest|1991|p=11}}{{sfn|Service|2004|p=19}} dan dalam rentang waktu sepuluh tahun harus berpindah-pindah ke sembilan kamar sewaan yang berbeda.{{sfn|Montefiore|2007|pp=30-31}}{{sfn|Kotkin|2014|p=20}} Besarion menjadi seorang [[alkoholisme|pemabuk]],{{sfn|Service|2004|p=17}}{{sfn|Montefiore|2007|p=25}}{{sfn|Kotkin|2014|p=20}}{{sfn|Khlevniuk|2015|p=12}} dan ia memukuli istri dan anaknya dalam keadaan mabuk.{{sfn|Conquest|1991|p=10}}{{sfn|Volkogonov|1991|p=5}}{{sfn|Service|2004|p=17}}{{sfn|Montefiore|2007|p=29}}{{sfn|Kotkin|2014|p=24}}{{sfn|Khlevniuk|2015|p=12}} Untuk melarikan diri dari [[agresi relasional|kekerasan rumah tangga]], Ekaterine pindah bersama Stalin ke rumah teman keluarga mereka, yaitu [[Rohaniwan|Pendeta]] Christopher Charkviani.{{sfn|Conquest|1991|p=12}}{{sfn|Montefiore|2007|p=31}}{{sfn|Kotkin|2014|pp=20-21}} Ekaterine bekerja sebagai petugas kebersihan rumah dan pencuci baju untuk keluarga setempat yang bersimpati dengan keadaannya.{{sfn|Montefiore|2007|p=32}} Ekaterine bertekad untuk menyekolahkan Stalin, sesuatu yang sebelumnya belum pernah dilakukan oleh anggota keluarga mereka yang lain.{{sfn|Montefiore|2007|p=31}} Pada akhir tahun 1888, Stalin mendaftar masuk Sekolah Gereja Gori. Biasanya sekolah ini diperuntukkan bagi anak-anak pastor, tetapi Charkviani memastikan agar Stalin dapat bersekolah di sini.{{sfn|Conquest|1991|p=11}}{{sfn|Service|2004|p=20}}{{sfn|Montefiore|2007|pp=32-34}}{{sfn|Kotkin|2014|p=21}} Stalin unggul secara akademis,{{sfn|Conquest|1991|p=12}}{{sfn|Service|2004|p=30}}{{sfn|Montefiore|2007|p=44}}{{sfn|Kotkin|2014|p=26}} mempertunjukkan bakat melukis dan bermain drama,{{sfn|Montefiore|2007|pp=43–44}} menulis [[Puisi Stalin|puisinya sendiri]],{{sfn|Montefiore|2007|p=44}} dan bernyanyi sebagai anggota paduan suara.{{sfn|Conquest|1991|p=13}}{{sfn|Service|2004|p=30}}{{sfn|Montefiore|2007|p=43}}{{sfn|Kotkin|2014|p=26}} Stalin terlibat dalam banyak perkelahian,{{sfn|Service|2004|p=20}}{{sfn|Montefiore|2007|p=36}} dan kawan semasa kecilnya kemudian mengatakan Stalin adalah siswa yang terbaik tetapi juga paling nakal di kelas.{{sfn|Montefiore|2007|p=45}} Stalin menghadapi beberapa masalah kesehatan yang parah. Pada tahun 1884, dia menderita [[variola|cacar]] yang berujung pada bekas cacar di mukanya.{{sfn|Conquest|1991|p=12}}{{sfn|Volkogonov|1991|p=5}}{{sfn|Service|2004|p=19}}{{sfn|Montefiore|2007|p=31}}{{sfn|Kotkin|2014|p=20}} Ketika Stalin berusia 12 tahun, dia terluka parah setelah tertabrak ''[[phaeton]]'' (sejenis kereta kuda), yang mungkin merupakan penyebab lengan kirinya mengalami cacat seumur hidup.{{sfn|Conquest|1991|p=12}}{{sfn|Service|2004|p=25}}{{sfn|Montefiore|2007|pp=35, 46}}{{sfn|Kotkin|2014|pp=20-21}}
 
[[Berkas:The Orthodox Theological Seminary.jpg|thumbjmpl|leftkiri|Pada tahun 1894, Stalin mulai belajar di Seminari Spiritual Tiflis (gambar diambil pada tahun 1870-an)]]
Atas rekomendasi para gurunya, Stalin melanjutkan pendidikannya di [[Seminari Spiritual Tiflis|Seminari Spiritual]] di [[Tbilisi|Tiflis]].{{sfnm|1a1=Montefiore|1y=2007|1p=51|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=15}} Ia masuk sekolah tersebut pada Agustus 1894,{{sfn|Montefiore|2007|p=53}} dibantu oleh [[beasiswa]] yang mengurangi iuran yang harus dibayarkan.{{sfn|Montefiore|2007|pp=52–53}} Di sana, ia bergabung dengan 600 calon pendeta yang tinggal di asrama seminari tersebut.{{sfn|Montefiore|2007|pp=54–55}} Stalin kembali sukses secara akademik dan meraih peringkat tinggi.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=19|2a1=Service|2y=2004|2p=36|3a1=Montefiore|3y=2007|3p=56|4a1=Khlevniuk|4y=2015|4p=16}} Ia [[puisi Stalin|terus menulis puisi]]; lima puisinya diterbitkan dengan nama samaran "Soselo" dalam surat kabar ''Iveria'' ("Georgia") milik [[Ilia Chavchavadze]].{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=18|2a1=Montefiore|2y=2007|2p=57}} Secara tematik, puisi-puisi karyanya menyoroti topik-topik seperti alam, tanah, dan patriotisme.{{sfn|Service|2004|p=38}} Menurut penulis biografi Stalin [[Simon Sebag Montefiore]], puisi-puisi ini menjadi "karya klasik kecil di Georgia",{{sfn|Montefiore|2007|p=58}} dan masuk dalam berbagai antologi puisi Georgia pada tahun-tahun mendatang.{{sfn|Montefiore|2007|p=58}} Saat ia makin dewasa, Stalin tidak lagi tertarik dengan pelajaran; peringkatnya turun,{{sfnm|1a1=Montefiore|1y=2007|1p=69|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=18}} dan ia berulangkali dihukum masuk sel karena perilaku memberontaknya.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=19|2a1=Montefiore|2y=2007|2p=69|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3p=19}} Para guru mengeluh karena Stalin menyatakan dirinya sebagai seorang [[ateisme|ateis]], sering berbicara di kelas dan menolak mengangkat topinya kepada para biarawan sebagai tanda hormat.{{sfn|Montefiore|2007|pp=70–71}}
 
Baris 161:
 
=== Tahun-tahun terakhir Lenin: 1921–1923 ===
[[Berkas:Lenin and stalin crop.jpg|rightka|thumbjmpl|Stalin (kanan) dengan Lenin di Gorky pada September 1922]]
Stalin meyakini bahwa setiap bangsa dan kelompok etnis sebaiknya memiliki hak untuk berekspresi.{{sfn|Service|2004|p=202}} Ia memfasilitasi hal ini dengan mendirikan "[[Republik-republik Sosialis Soviet Otonom di Uni Soviet|republik-republik otonom]]" di negara Rusia, dan di situ kelompok etnis minoritas dapat mengatur berbagai urusan regional.{{sfn|Service|2004|pp=199–200}} Beberapa orang komunis merasa kecewa karena Stalin dirasa terlalu tunduk kepada nasionalisme ''petit-bourgeois'' (secara harfiah berarti "[[borjuis]] kecil"), sementara yang lainnya menganggapnya terlalu memusatkan diri kepada Rusia dengan mendirikan institusi-institusi tersebut di dalam negara Rusia.{{sfn|Service|2004|p=202}}
Wilayah Kaukasus menjadi persoalan tersendiri karena daerah ini sangat multikultural.{{sfn|Service|2004|p=200}} Stalin menentang gagasan pendirian republik otonom Georgia, Armenia, dan Azerbaijan, karena ia merasa bahwa republik-republik tersebut akan menindas kelompok minoritas di wilayah mereka; sebagai gantinya, ia menyerukan pembentukan [[Republik Soviet Federatif Sosialis Transkaukasia]].{{sfn|Service|2004|pp=194–196}} [[Partai Komunis Georgia (Uni Soviet)|Partai Komunis Georgia]] menentang gagasan tersebut, sehingga memicu [[Skandal Georgia]].{{sfn|Service|2004|pp=194–195}} Pada musim panas tahun 1921, ia kembali ke Kaukasus selatan, dan di situ ia menyerukan kepada para komunis Georgia untuk menghindari nasionalisme Georgia yang bersifat chauvinistik yang ia yakini akan mengesampingkan minoritas [[orang Abkhazia|Abkhazia]], [[orang Ossetia|Ossetia]] dan [[orang Adjaria|Adjaria]].{{sfn|Service|2004|pp=203–205}} Selama kunjungan ini, Stalin bertemu dengan putranya, Yakov, dan membawanya kembali ke Moskwa;{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=127|2a1=Service|2y=2004|2p=232}} Sementara itu, Nadya melahirkan putra Stalin yang lain, [[Vasily Stalin|Vasily]], pada Maret 1921.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=127|2a1=Service|2y=2004|2p=232}}
Baris 321:
 
=== Kemenangan: 1945 ===
[[Berkas:Potsdam conference 1945-8.jpg|ka|jmpl|[[Perdana Menteri Britania Raya|Perdana Menteri Britania Raya]] [[Clement Attlee]], [[Presiden Amerika Serikat]] [[Harry S. Truman]] dan Josef Stalin di [[Konferensi Potsdam]], Juli 1945]]
 
Pada bulan April 1945, Tentara Merah merebut Berlin, [[Kematian Adolf Hitler|Hitler bunuh diri]], dan Jerman menyerah tanpa syarat.{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=474|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=247}} Stalin merasa kesal karena Hitler telah mati, karena ia ingin menangkapnya hidup-hidup.{{sfn|Service|2004|p=479}} Ia memerintahkan agen-agen intelijennya untuk secara diam-diam membawa sisa-sisa jasad Hitler ke Moskwa agar tidak menjadi peninggalan bagi simpatisan Nazi.{{sfn|Service|2004|pp=479–480}} Setelah Tentara Merah menaklukkan wilayah Jerman, mereka menemukan [[kamp pemusnahan|kamp-kamp pemusnahan]] yang dijalankan oleh pemerintahan Nazi.{{sfn|Service|2004|p=473}} Banyak prajurit Soviet yang melakukan penjarahan, perampokan, dan pemerkosaan, baik di Jerman maupun di sebagian wilayah Eropa Timur.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1pp=265|2a1=Service|2y=2004|2p=473|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3p=234}} Stalin menolak untuk menghukum para pelaku.{{sfn|Service|2004|p=473}} Setelah menerima keluhan tentang hal ini dari tokoh komunis Yugoslavia, [[Milovan Djilas]], Stalin bertanya soal bagaimana setelah mengalami trauma perang, seorang prajurit dapat "bertindak secara normal? Dan apakah mengerikan, bila ia bersenang-senang dengan seorang wanita, setelah kengerian semacam itu?"{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1pp=265–266|2a1=Service|2y=2004|2p=473|3a1=Khlevniuk|3y=2015|3p=235}}
Baris 426:
 
=== Kepribadian ===
[[Berkas:Stalin portrait 1937.jpg|thumbjmpl|rightka|200px|Lukisan Stalin karya [[Isaak Brodsky]]]]
Leon Trotsky dan beberapa tokoh Uni Soviet lainnya menyebarluaskan gagasan bahwa Stalin adalah pribadi yang biasa-biasa saja.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=xvi|2a1=Volkogonov|2y=1991|2p=xxiii|3a1=Service|3y=2004|3p=4|4a1=Montefiore|4y=2007|4p=xxiv}} Gagasan ini diterima luas di luar Uni Soviet namun sesungguhnya menyesatkan.{{sfn|Montefiore|2007|p=xxiv}} Menurut Simon Montefiore, "dari sudut pandang para saksi mata, baik yang suka maupun yang tidak suka padanya, Stalin jelas-jelas adalah pribadi yang istimewa, bahkan sejak masih kanak-kanak".{{sfn|Montefiore|2007|p=xxiv}} Stalin memiliki pola pikir yang rumit,{{sfn|Service|2004|p=343}} dan kemampuan mengendalikan diri yang mumpuni.{{sfnm|1a1=Volkogonov|1y=1991|1p=8|2a1=Service|2y=2004|2p=337}} Ia jarang meluahkan amarah dengan nada suara yang tinggi,{{sfn|Service|2004|p=337}} meskipun tindak-tanduknya semakin sukar ditebak dan perangainya semakin memburuk seiring penurunan kondisi kesehatannya menjelang akhir hayat.{{sfn|Khlevniuk|2015|p=145}} Selaku seorang pekerja keras,{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=42|2a1=Montefiore|2y=2007|2p=353}} ia menampakkan keinginan yang kuat untuk belajar,{{sfn|Service|2004|p=115}} dan memiliki daya ingat yang luar biasa.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1pp=193, 274|2a1=Volkogonov|2y=1991|2p=63|3a1=Service|3y=2004|3p=115|4a1=Khlevniuk|4y=2015|4p=148}} Sewaktu masih berkuasa, ia mencermati berbagai macam hal-ihwal kehidupan masyarakat Uni Soviet, mulai dari naskah film sampai rancangan arsitektur dan sarana militer.{{sfn|Khlevniuk|2015|pp=4–5}} Menurut Dmitri Volkogonov, "kehidupan pribadi Stalin sudah menyatu dengan keseharian kerjanya"; ia tidak pernah bercuti dari kegiatan politik.{{sfn|Volkogonov|1991|p=145}}
 
Baris 447:
 
=== Relasi dan keluarga ===
[[FileBerkas:Joseph_Stalin_with_daughter_Svetlana,_1935.jpg|thumbjmpl|rightka|Stalin sedang menggendong putrinya, Svetlana]]
Bagi Stalin, persahabatan itu penting.{{sfnm|1a1=Montefiore|1y=2007|1p=49|2a1=Fitzpatrick|2y=2015|2p=65}} Ia memanfaatkan hubungan persahabatannya untuk meraih dan mempertahankan kekuasaan.{{sfn|Montefiore|2007|p=49}} Menurut pengamatan Stephen Kotkin, Stalin "lazimnya tertarik pada orang-orang yang sama dengan dirinya, yakni ''parvenu intelligentsia'' (cendekiawan pendatang baru) dari kalangan rakyat jelata".{{sfn|Kotkin|2014|p=9}} Ia memberi nama panggilan kepada orang-orang yang ia sukai, misalnya Nikolai Yezhov yang ia beri nama panggilan "[[murbei|murbei hitamku]]".{{sfn|Montefiore|2003|p=151}} Stalin pandai bergaul dan suka berkelakar.{{sfn|Service|2004|p=112}} Menurut Simon Montefiore, hubungan persahabatan Stalin "berkisar di antara kasih sayang, kekaguman, dan cemburu buta".{{sfn|Montefiore|2003|p=135}} Saat menjadi kepala negara Uni Soviet, ia masih terus berhubungan dengan banyak sahabat lamanya di Georgia. Ia menyurati dan mengirimkan uang kepada mereka.{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=522|2a1=Montefiore|2y=2003|2p=135|3a1=Montefiore|3y=2007|3p=368}}
 
Baris 475:
Uni Soviet di bawah rezim Stalin dinilai bersifat [[totaliterisme|totaliter]].{{sfnm|1a1=Service|1y=2004|1p=602|2a1=Khlevniuk|2y=2015|2p=190}} Sejumlah penulis bografi menggambarkannya sebagai [[diktator]],{{sfnm|1a1=McCauley|1y=2003|1p=8|2a1=Service|2y=2004|2p=52|3a1=Montefiore|3y=2007|3p=9|4a1=Kotkin|4y=2014|4p=xii|5a1=Khlevniuk|5y=2015|5p=12}} [[otokrasi|otokrat]],{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=194|2a1=Volkogonov|2y=1991|2p=31|3a1=Service|3y=2004|3p=370}} bahkan ada yang menuduhnya mempraktikkan [[Caesarisme|Kaisarisme]].{{sfn|Volkogonov|1991|p=77}} Simon Montefiore berpendapat bahwa meskipun Stalin mula-mula memerintah sebagai bagian dari suatu [[oligarki]] Partai Komunis, pemerintahan Uni Soviet berubah dari bentuk oligarki menjadi kediktatoran perseorangan pada tahun 1934,{{sfn|Montefiore|2003|p=124}} dengan Stalin selaku "diktator mutlak" antara bulan Maret dan bulan Juni 1937, manakala tokoh-tokoh militer dan NKVD disingkirkan.{{sfn|Montefiore|2003|p=215}} Menurut Stephen Kotkin, Stalin "membangun sebuah kediktatoran perseorangan di dalam kediktatoran Bolshevik".{{sfn|Kotkin|2014|p=4}} Baik di Uni Soviet maupun di negara-negara lain, ia digambarkan sebagai seorang "[[despotisme|despot khas timur]]".{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=xvii|2a1=McDermott|2y=2006|2p=5}} Penulis biografi, [[Dmitri Volkogonov]], menyifatkannya sebagai "salah seorang tokoh yang paling berkuasa dalam [[sejarah dunia|sejarah umat manusia]]",{{sfn|Volkogonov|1991|p=xviii}} sementara Kevin McDermott mengemukakan bahwa Stalin memiliki "kewenangan politik terpusat yang belum pernah ada sebelumnya di dalam genggaman tangannya",{{sfn|McDermott|2006|p=2}} dan Robert Service mencermati bahwa pada penghujung era 1930-an, Stalin "sudah lebih dekat pada despotisme perseorangan dibanding hampir semua kepala monarki sepanjang sejarah".{{sfn|Service|2004|p=370}}
 
[[FileBerkas:May Day in London.jpg|thumbjmpl|leftkiri|Kontingen [[Partai Komunis Britania Raya (Marxis-Leninis)]] membawa sebuah poster Stalin dalam pawai Hari Buruh di London pada tahun 1 Mei 2008]]
 
Meskipun demikian, Kevin McDermott mengingatkan tentang "stereotip-stereotip yang terlampau menyederhanakan"—sebagaimana yang digembar-gemborkan dalam buku-buku fiksi karya penulis-penulis seperti [[Aleksandr Solzhenitsyn]], [[Vasily Grossman]], dan [[Anatoly Rybakov]]—yang menggambarkan Stalin sebagai seorang tiran yang mahakuasa dan mahahadir yang mengendalikan segala aspek kehidupan Uni Soviet melalui penindasan dan totaliterisme.{{sfn|McDermott|2006|pp=5–6}} Robert Service dengan nada yang sama mewanti-wanti mengenai penggambaran Stalin sebagai seorang "despot yang tak terhalang", dengan mengemukakan bahwa "sekalipun sangat berkuasa, kekuasaannya tidaklah tanpa batasan", dan pemerintahannya bergantung pada kerelaannya untuk mempertahankan struktur pemerintahan Uni Soviet yang ia warisi dari pendahulunya.{{sfn|Service|2004|pp=8, 9}} Oleg Khlevniuk mencermati bahwa pada sejumlah titik tertentu, khususnya ketika Stalin sudah tua dan lemah, muncul "pernyataan-pernyataan sikap secara berkala" yang merupakan wujud ancaman dari oligarki partai terhadap kekuasaan otokratisnya.{{sfn|Khlevniuk|2015|p=145}} Kepada para tetamu asing, Stalin menyangkal bahwa ia adalah seorang diktator, dengan mengatakan bahwa orang-orang yang menyebutnya diktator tidak memahami struktur pemerintahan Uni Soviet.{{sfn|Conquest|1991|p=182}}
Baris 493:
 
=== Di Uni Soviet dan negara-negara bekas Uni Soviet ===
[[FileBerkas:Exponáty v Muzeu.jpg|thumbjmpl|[[Museum Josef Stalin, Gori|Museum Josef Stalin]] di [[Gori, Georgia]]]]
Proses [[de-Stalinisasi]] di Uni Soviet mulai dilaksanakan tak lama setelah ia wafat. Georgy Malenkov mengecam kultus individu Stalin,{{sfn|Conquest|1991|p=314}} sementara ''Pravda'' membatasi kata-kata pujian terhadap Stalin dan mulai ikut mengkritik tindakan pengultusan terhadap dirinya.{{sfn|Service|2004|p=592}} Stalingrad diganti namanya menjadi Volgograd.{{sfn|Service|2004|p=595}} Pada tahun 1956, Nikita Khruschev menyampaikan "Pidato Rahasia" yang bertajuk "[[Perihal Kultus Individu dan Konsekuensi-Konsekuensinya]]" pada sesi penutup [[Kongres Partai Komunis Uni Soviet XX|Kongres Ke-20 Partai Komunis Uni Soviet]]. Dalam kesempatan itu, [[Pencairan Khrushchev|Nikita Khrushchev mengecam pribadi Stalin]], baik karena penindasan massal yang dilakukannya maupun karena pengultusan dirinya.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=314|2a1=Volkogonov|2y=1991|2pp=577–579|3a1=Service|3y=2004|3p=594}} Ia kembali mengutarakan kecaman-kecaman yang sama dalam [[Kongres Partai Komunis Uni Soviet XXII|Kongres Ke-22 Partai Komunis Uni Soviet]] pada bulan Oktober 1962.{{sfn|Service|2004|p=594}} Pada bulan Oktober 1961, jenazah Stalin dikeluarkan dari mausoleum dan dikuburkan di [[Nekropolis Tembok Kremlin]] yang bersebelahan letaknya dengan [[tembok Kremlin]]. Lokasi persemayaman jenazahnya hanya ditandai dengan sebuah patung dada sederhana.{{sfnm|1a1=Volkogonov|1y=1991|1p=576|2a1=Service|2y=2004|2p=594}}
 
Proses de-Stalinisasi masyarakat Soviet yang dicanangkan oleh Nikita Khrushchev berakhir setelah ia digantikan oleh [[Leonid Brezhnev]] pada tahun 1964. Leonid Brezhnev justru mencanangkan proses re-Stalinisasi sampai taraf tertentu di Uni Soviet.{{sfnm|1a1=Conquest|1y=1991|1p=315|2a1=Service|2y=2004|2p=595}} Rencana-rencana untuk memulihkan nama baik Stalin diajukan pernah diajukan pada tahun 1969, dan sekali lagi diajukan pada tahun 1979, namun kedua-duanya dimentahkan oleh pernyataan-pernyataan keberatan dari dalam negeri maupun dari partai-partai komunis di luar negeri.{{sfn|Conquest|1991|p=315}} [[Mikhail Gorbachev]] beranggapan bahwa tindakan pengecaman terhadap Stalin secara menyeluruh di muka umum perlu dilakukan demi kepentingan pembaharuan masyarakat Soviet.{{sfn|Service|2004|p=596}} Setelah Uni Soviet runtuh pada tahun 1991, Presiden Federasi Rusia yang pertama, [[Boris Yeltsin]], mempertahankan pengecaman publik terhadap Stalin yang dicanangkan oleh Mikhail Gorbachev, bahkan ditambah lagi dengan pengecaman publik terhadap Lenin.{{sfn|Service|2004|p=596}} Penggantinya, [[Vladimir Putin]], tidak berusaha memulihkan nama baik Stalin, namun lebih menonjolkan capaian-capaian Uni Soviet di bawah rezim Stalin ketimbang penindasan-penindasan yang pernah dilakukannya.{{sfn|Service|2004|pp=596–597}}
 
[[Berkas:RIAN archive 535278 Laying flowers and wreaths to Iosif Stalin's grave at Kremlin wall.jpg|jmpl|kikiri|Para aktivis Marxis–Leninis meletakkan karangan bunga di makam Stalin pada tahun 2009]]
 
Di tengah-tengah pergolakan sosial dan ekonomi pada kurun waktu pasca-Soviet, banyak warga Rusia menganggap Stalin sebagai pemimpin yang mampu menegakkan ketertiban, keadaan yang serba menentu, dan harga diri bangsa, pada masa pemerintahannya.{{sfn|Service|2004|p=598}} Stalin masih dihormati oleh banyak orang dari kalangan kaum nasionalis Rusia, yang masih mengagung-agungkan [[Front Timur (Perang Dunia II)|kemenangan Soviet atas Jerman Nazi pada Perang Dunia II]],{{sfn|Service|2004|p=7}} dan namanya masih saja disebut-sebut dengan penuh kekaguman di kalangan ekstrem kanan maupun ekstrem kiri di Rusia.{{sfn|Service|2004|p=599}} Dalam acara televisi tahun 2008, ''[[Name of Russia (Russia TV)|Imya Rossiya]]'' (Nama Rusia), Stalin terpilih sebagai tokoh paling menonjol nomor tiga dalam Sejarah Rusia.<ref>{{Cite news|author=Parfitt, Tom |url=https://www.theguardian.com/world/2008/dec/29/stalin-name-of-russia |title=Greatest Russian poll |work=The Guardian |location=UK |date= 29 Desember 2008|accessdate=25 Juni 2010}}</ref> Sebuah hasil jajak pendapat yang dilakukan pada tahun 2017 menunjukkan bahwa popularitas Stalin di kalangan warga Rusia mengalami peningkatan tertinggi dalam 16 tahun terakhir; 46% dari populasi Rusia ternyata mengungkapkan pandangan yang positif mengenai Stalin.<ref>{{cite news |last=Taylor |first= Adam|date=15 February 2017 |title=Positive views of Stalin among Russians reach 16-year high, poll shows|url=https://www.washingtonpost.com/news/worldviews/wp/2017/02/15/positive-views-of-stalin-among-russians-reach-16-year-high-poll-shows/|work= [[The Washington Post]]|location= |access-date= 30 April 2017}}</ref> Pada saat yang sama, karya-karya sastra pro-Stalinis marak bermunculan di Rusia; banyak di antaranya yang disusun berdasarkan tafsir yang keliru atas materi yang dijadikan sumber maupun berdasarkan sumber yang dikarang-karang belaka.{{sfn|Khlevniuk|2015|p=x}} Dalam karya-karya sastra pro-Stalinis ini, penindasan-penindasan yang dilakukan Stalin dianggap sebagai tindakan yang perlu dilakukan guna mengalahkan "musuh-musuh rakyat" atau pun dianggap sebagai hasil dari tindakan para pejabat bawahan yang dilakukan tanpa sepengetahuan Stalin.{{sfn|Khlevniuk|2015|p=x}} Pada bulan Oktober 2017, Presiden Rusia, [[Vladimir Putin]], berkomentar mengenai penindasan-penindasan yang dilakukan oleh Stalin ketika meresmikan monumen peringatan [[Tembok Dukacita]] di Moska dengan mengatakan bahwa, "masa lalu yang mengerikan ini tidak dapat dihapuskan dari ingatan bangsa, dan tidak dapat dibenarkan demi alasan apa pun, bahkan demi apa yang disebut-sebut sebagai kepentingan luhur kesejahteraan rakyat."<ref name="memorial">"[https://www.bbc.com/news/world-europe-41809659 Wall of Grief: Putin opens first Soviet victims memorial]". BBC News. 30 October 2017.</ref>