Stasiun Kalitidu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 13:
|track=4 (jalur 2 dan 3: sepur lurus)|platform=Satu peron sisi yang cukup tinggi|class=III/kecil|alamat=Jalan Stasiun Kalitidu|nomor=2725|letak=km 110+310 lintas [[Stasiun Gundih|Gundih]]-[[Stasiun Gambringan|Gambringan]]-[[Stasiun Bojonegoro|Bojonegoro]]-[[Stasiun Surabaya Pasarturi|Surabaya Pasarturi]]}}
[[Berkas:404064 3573995721617 358721051 n.jpg|jmpl|Stasiun Kalitidu dari arah barat]]
'''Stasiun Kalitidu (KIT)''' merupakan stasiun kereta api kelas III/kecil yang terletak di [[Kalitidu, Kalitidu, Bojonegoro]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +24 meter ini termasuk dalam [[Daerah Operasi VIII Surabaya]].<ref>http://jateng.tribunnews.com/2016/07/27/mulai-agustus-2016-stasiun-bojonegoro-masuk-wilayah-daop-viii</ref> Jalan Stasiun menghubungkan stasiun ini dengan Jalan Raya [[Ngasem, Bojonegoro|Ngasem]] yang berjarak sekitar 100 meter ke arah barat. Dulu di sebelah barat stasiun ini juga terdapat sebuahsebatang pohon slobin (''mindik'' dalam bahasa Jawa) yang sudah sangat tua, tetapi sekarang sudah ditebang.
 
Sebelum dibangun jalur ganda, stasiun ini masih menggunakan sistem persinyalan mekanik dan memiliki tiga jalur kereta api dengan jalur 2 sebagai sepur lurus. Setelah dibangun jalur ganda, jalurnya bertambah menjadi empat dengan jalur 3 sebagai sepur lurus baru dan sistem sinyal mekanik diganti dengan sinyal elektrik. Saat ini tidak ada kereta api yang berhenti di stasiun ini, kecuali jika terjadi persusulan antarkereta api.