Universitas Islam Sultan Agung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 10:
|lokasi=[[Kota Semarang|Semarang]], [[Jawa Tengah]] {{negara|Indonesia}} [[Indonesia]]
|situs=[http://www.unissula.ac.id http://www.unissula.ac.id]|name=Sultan Agung Islamic University|established=|city=|logo=}}
[[Universitas Islam Sultan Agung]] ([[Universitas islam sultan agung|UNISSULA]]) merupakan PTS yang telah terakreditasi institusi A. Merupakan ''World Class Islamic Cyber University'' serta merupakan perguruan tinggi Islam swasta tertua dan terbesar yang berada di [[Semarang]], [[Jawa Tengah]], yang mampu memadukan antara kebutuhan dunia dan kebutuhan akhirat secara bersama-sama. Nilai-nilai keislaman inilah yang menjadi ruhnya universitas. [[Unisversitas Islam Sultan Agung|UNISSULA]] memiliki program studi jenjang [[Diploma]] (DIII), [[Sarjana]] (S1), [[Magister]] (S2), dan [[Doktor]] (S3).
 
== Sejarah ==
Universitas Islam Sultan Agung atau Unissula didirikan oleh Yayasan Badan Wakaf Sultan Agung (YBWSA) pada tanggal 16 Dzulhijjah 1381 H yang bertepatan dengan tanggal 20 Mei 1962 M. Nama Sultan Agung diambil dari nama Sultan Agung yang merupakan salah satu pahlawan nasional yang sangat berjasa bagi bangsa Indonesia. Sultan Agung mempunyai nama lengkap Adi Prabu Hanyokrokusumo yang lahir di Kotagede, Kesultanan Mataram pada tahun 1593. Sultan Agung merupakan sultan ketiga Kesultanan Mataram yang memerintah pada tahun 1613-1645. Di bawah kepemimpinannya, Kesultanan Mataram berkembang menjadi kerajaan terbesar di Jawa dan Nusantara pada masanya.